Populasi adalah kumpulan individu sejenis di suatu daerah dalam jangka

Berikut ini adalah pertanyaan dari Uti0310 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Populasi adalah kumpulan individu sejenis di suatu daerah dalam jangka waktu tertentu. Berikut ini yang termasuk populasi adalah .... a. seekor cacing tanah b. serumpun rumput liar di kebun c. kumpulan pohon kelapa, nangka, dan singkong di kebun d. hutan dan sungai​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. Serumpun rumput liar di kebun

Penjelasan:

Populasi : kupulan individu sejenis

a. seekor cacing tanah

hanya individu bukan kelompok

b. serumpun = kelompok

rumput liar = sejenis

c. kumpulan pohon kelapa, nangka, dan singkong di kebun

= terdiri dri berbagai macam tumbuha

d. hutan dan sungai = bukan popolasi

GoodLuck.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anisasyfa26 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 31 May 23