Palupi diberi uang saku sebesar Rp10.000 setiap hari ketika pergi

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrieny141 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Palupi diberi uang saku sebesar Rp10.000 setiap hari ketika pergi ke sekolah uang sejumlah itu digunakan untuk jajan dan membayar titipan sepeda tarif titipan sepeda Rp2.000 Jika harga jajanan di sekolah Palupi 1500 berapa paling banyak jajanan yang di dapat

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena jajan adalah 10.000

lalu ada taruf titip sepeda seharga 2000 maka 10.000 dikurangi 2000

=8000

8000÷1500=5,3

pakai angka yg paling depan berarti dikali 5

1500×5=7500

jadi ada 5 jajan maksimal nya

dan masih sisa 500

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dyahalazhar38 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Mar 23