florist bahasa Jepangnya apa ya? tolong tulis dalam hiragana juga

Berikut ini adalah pertanyaan dari nrapjh pada mata pelajaran B. jepang untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Florist bahasa Jepangnya apa ya? tolong tulis dalam hiragana juga

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban dan Penjelasan:

florist bahasa Jepangnya adalah

  • フロリスト(Furorisuto), hiragananya adalah ふろりすと (Furorisuto)

atau bisa juga

  • 花屋 (hanaya) , hiragananya adalah はなや (hanaya)

*keduanya berarti sama saja yaitu florist. hanya yg membedakan adalah フロリスト (Furorisuto) diaambil dari serapan kata asing yaitu bahasa inggris. sehingga bahasa jepang asli nya yaitu はなや (hanaya). tergantung pada situasi percakapan apakah formal atau non formal

___________________________

Detail Jawaban

Kategori Umum

____________

Kategori sekolah :

Mapel: Bahasa Jepang

Kelas: 10

Kata kunci : terjemahan

kode soal : 15    

kode kategorisasi : 10.15.

semoga membantu :)            

良い一日を !!!!!!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh karisema dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 May 23