pada senyawa amonium sulfat yang bertindak sebagai atom pusat adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari aldersinulaki pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pada senyawa amonium sulfat yang bertindak sebagai atom pusat adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

pada senyawa amonium sulfat yang bertindak sebagai atom pusat adalah yang menjadi pusat atom adalah Nitrogen dimana ion NH₄⁺ berikatan kovalen koordinasi dengan SO₄²⁻

Penjelasan:

Amonium sulfat atau (NH₄)₂SO₄ adalah garam anorganik yang memiliki beberapa kegunaan, seperti sebagai pupuk pengaya hara tanah atau sebagai bahan tambahan makanan. Amonium sulfat mengandung 21% unsur nitrogen dan 24% unsur belerang.

═══════════╣BelajarBersamaBRAINLY╠════════════  

Tetap semangat ya dalam belajar. Semoga jawaban ini bisa membantu. Untuk lebih memahami materi silahkan untuk mempelajari link dibawah ini

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andreyahyalutfi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Jan 20