Berikut ini adalah pertanyaan dari bilaa638 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab: Banyak motor dan mobil di tempat parkir tersebut adalah 10 motor dan 11 mobil.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Model matematika adalah uraian secara matematika (seringkali menggunakan fungsi atau persamaan) dari fenomena dunia nyata. Tujuan model adalah memahami sesuatu fenomena dan memungkinkan untuk membuat prakiraan tentang perilaku di masa depan. Model matematika merupakan pernyataan yang menggunakan peubah dan notasi matematika.
Dari soal tersebut dimisalkan mobil adalah x, dan motor adalah y, dibuat model matematikanya :
4x + 2y = 64…..(a)
5.000x + 2.000y = 75.000 disederhanakan dengan masing-masing dibagi 1.000 menjadi 5x + 2y = 75...(b)
Eliminasi persamaan (a) dan (b) untuk memperoleh nilai x :
4x + 2y = 64
5x + 2y = 75 _
----------------------
-x = -11 ⇔ x = 11
Nilai x tersebut disubstitusikan ke persamaan (a) untuk memperoleh nilai y :
4(11) + 2y = 64
2y = 64 - 44
y = 10
Jadi banyaknya mobil (x) yang parkir adalah 11 buah dan banyaknya motor (y) yang parkir adalah 10 buah.
Semoga mudah dimengerti, dan mohon dibantu dijadikan jawaban tercerdas ya, terima kasih.
Pelajari lebih lanjut
1. Contoh soal lainnya yomemimo.com/tugas/22300800
2. Contoh soal lainnya yomemimo.com/tugas/20855426
3. Contoh soal lainnya yomemimo.com/tugas/21101498
-----------------------------
Detil jawaban
Kelas: 8
Mapel: Matematika
Bab: 5 - Sistem Persamaan Linier Dua Variabel
Kode: 8.2.5
Kata Kunci: sistem persamaan, model matematika, SPLDV
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Gumanti3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 24 Jun 19