assalamualikum ,kk,kk tolong jelasin dong cara pembagian bersusun nya sama

Berikut ini adalah pertanyaan dari anditirta051 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Assalamualikum ,kk,kk tolong jelasin dong cara pembagian bersusun nya sama cara nya ,kalau bisa di foto in ya ,,


*jangan cuma ambil poin +kalau udh bagus jawabanya saya kasih jawaban tercerdas,
makasih*
*♡,selamat belajar semua ,​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan~

Pengertian

Pembagian adalah operasi hitung matematika yang dilakukan dengan cara pengulangan bilangan berulang kali. Cara menghitung pembagian dengan mudah adalah dengan menggunakan cara porogapit (cara susun dalam pembagian).

Contoh :

562 : 2 = ...

Cara terlampir!

Angka diluar porogapit dibagi dengan yang didalam porogapit tapi dihitung satu-satu angka. disana 562 : 2, berarti pertama kita bagi dulu angka 2 dengan 5 dan hasilnya adalah 2 tapi menyisakan 1 angka. Lalu kita tulis angka 2 diatas porogapit, yang diatas porogapit dikalikan dengan luar porogapit, berarti 2 × 2 = 4, kita tulis angka 4 dibawah angka 5 karena kita menggunakan angka 5 lebih dulu. Lalu angka 5 dan 4 dikurangi dan menyisakan angka 1. Karena menyisakan 1, kita turunkan angka 6 yang diatas menjadi disamping angka 1 dan menjadi 16. 16 ini kita bagi dengan 2 dan menjadi angka 8, jangan lupa hasil bagi ditaruh diatas porogapit. Lalu 8 × 2 = 16, angka 16 ditaruh dibawah angka 16 dan dikurangi, hasilnya adalah 0. Karena masih ada angka 2, angka 2 kita turunkan disamping 0, jadi 2 dibagi 2 = 1.

Jadi hasil bagi 562 : 2 adalah 281 ✔️

✎ Kita menggunakan bilangan yang berada di atas angka puluhan, karena kalau dibawah puluhan biasanya tidak menggunakan cara tapi menghafalkan angka-angka pembagian tersebut.

Done! semoga paham ya..

Pendahuluan~✎ PengertianPembagian adalah operasi hitung matematika yang dilakukan dengan cara pengulangan bilangan berulang kali. Cara menghitung pembagian dengan mudah adalah dengan menggunakan cara porogapit (cara susun dalam pembagian). Contoh :562 : 2 = ... Cara terlampir! Angka diluar porogapit dibagi dengan yang didalam porogapit tapi dihitung satu-satu angka. disana 562 : 2, berarti pertama kita bagi dulu angka 2 dengan 5 dan hasilnya adalah 2 tapi menyisakan 1 angka. Lalu kita tulis angka 2 diatas porogapit, yang diatas porogapit dikalikan dengan luar porogapit, berarti 2 × 2 = 4, kita tulis angka 4 dibawah angka 5 karena kita menggunakan angka 5 lebih dulu. Lalu angka 5 dan 4 dikurangi dan menyisakan angka 1. Karena menyisakan 1, kita turunkan angka 6 yang diatas menjadi disamping angka 1 dan menjadi 16. 16 ini kita bagi dengan 2 dan menjadi angka 8, jangan lupa hasil bagi ditaruh diatas porogapit. Lalu 8 × 2 = 16, angka 16 ditaruh dibawah angka 16 dan dikurangi, hasilnya adalah 0. Karena masih ada angka 2, angka 2 kita turunkan disamping 0, jadi 2 dibagi 2 = 1.Jadi hasil bagi 562 : 2 adalah 281 ✔️✎ Kita menggunakan bilangan yang berada di atas angka puluhan, karena kalau dibawah puluhan biasanya tidak menggunakan cara tapi menghafalkan angka-angka pembagian tersebut. Done! semoga paham ya..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaisaurasalim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Oct 22