Sebutkan 5 Bagian-Bagian Kubus Dan Balok

Berikut ini adalah pertanyaan dari GOJALI124 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 5 Bagian-Bagian Kubus Dan Balok

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sebutkan 5 bagian-bagian kubus dan balok. Bagian-bagian kubus dan balok adalah rusuk, bidang/sisi, titik sudut, diagonal ruang, diagonal bidang dan bidang diagonal. Kubus dan balok merupakan salah satu contoh dari prisma segiempat. Kubus adalah bangun ruang yang dibatasi oleh enam buah sisi yang berbentuk persegi dengan ukuran yang sama. Balok adalah bangun ruang yang dibatasi oleh 6 buah sisi yang berbentuk persegi panjang atau persegi, yang terdiri dari 3 pasang sisi yang sejajar dan kongruen

Pembahasan

Bagian-bagian dari kubus, yaitu

  • Rusuk sebanyak 12 buah, yang memiliki panjang yang sama
  • Bidang/sisi sebanyak 6 buah, yang berbentuk persegi dengan ukuran yang sama
  • Titik sudut sebanyak 8 buah
  • Diagonal bidang sebanyak 12 buah, yang memiliki panjang yang sama yaitu s√2 (s = panjang rusuk kubus)
  • Diagonal ruang sebanyak 4 buah, yang memiliki panjang yang sama yaitu s√3 (s = panjang rusuk kubus)
  • Bidang diagonal sebanyak 6 buah, yang berbentuk persegi panjang yang kongruen dan memiliki luas sebesar s² √2

Bagian-bagian dari balok, yaitu  

  • Rusuk sebanyak 12 buah, yang terdiri dari 4 rusuk panjang, 4 rusuk lebar dan 4 rusuk tinggi
  • Bidang/sisi sebanyak 6 buah yang berbentuk persegi panjang/persegi yang terdiri dari 3 pasang bidang berhadapan yang sejajar dan berukuran sama yaitu bidang depan-belakang, bidang atas-bawah dan bidang samping kiri-kanan
  • Titik sudut sebanyak 8 buah
  • Diagonal bidang sebanyak 12 buah  
  • Diagonal ruang sebanyak 4 buah, yang memiliki panjang yang sama yaitu d = \sqrt{p^{2} + l^{2} + t^{2}}
  • Bidang diagonal sebanyak 6 buah, yang berbentuk persegi panjang

Perhatikan kubus ABCD.EFGH dan balok ABCD.EFGH pada lampiran

Bagain-bagian kubus dan balok yaitu:

Rusuk

  • AB, DC, EF, HG
  • AD, BC, EH, FG
  • AE, BF, CG, DH

Bidang/sisi

  • ABCD, EFGH
  • ABFE, DCGH
  • BCGF, ADHE

Titik sudut

  • A, B, C, D
  • E, F, G, H

Diagonal bidang

  • AC, BD, EG, HF
  • AH. ED, BG, FC
  • AF, BE, DG, CH

Diagonal ruang

  • AG
  • CE
  • HB
  • DF

Bidang diagonal

  • ABGH, DCFE
  • BDHF, ACGE
  • BCHE, ADGF  

Pelajari lebih lanjut  

Contoh soal lain tentang bangun ruang

------------------------------------------------

Detil Jawaban    

Kelas : 8

Mapel : Matematika

Kategori : Bangun Ruang

Kode : 8.2.8

#AyoBelajar

Sebutkan 5 bagian-bagian kubus dan balok. Bagian-bagian kubus dan balok adalah rusuk, bidang/sisi, titik sudut, diagonal ruang, diagonal bidang dan bidang diagonal. Kubus dan balok merupakan salah satu contoh dari prisma segiempat. Kubus adalah bangun ruang yang dibatasi oleh enam buah sisi yang berbentuk persegi dengan ukuran yang sama. Balok adalah bangun ruang yang dibatasi oleh 6 buah sisi yang berbentuk persegi panjang atau persegi, yang terdiri dari 3 pasang sisi yang sejajar dan kongruen
Pembahasan
Bagian-bagian dari kubus, yaitu
Rusuk sebanyak 12 buah, yang memiliki panjang yang sama
Bidang/sisi sebanyak 6 buah, yang berbentuk persegi dengan ukuran yang sama
Titik sudut sebanyak 8 buah
Diagonal bidang sebanyak 12 buah, yang memiliki panjang yang sama yaitu s√2 (s = panjang rusuk kubus)
Diagonal ruang sebanyak 4 buah, yang memiliki panjang yang sama yaitu s√3 (s = panjang rusuk kubus)
Bidang diagonal sebanyak 6 buah, yang berbentuk persegi panjang yang kongruen dan memiliki luas sebesar s² √2
Bagian-bagian dari balok, yaitu  Rusuk sebanyak 12 buah, yang terdiri dari 4 rusuk panjang, 4 rusuk lebar dan 4 rusuk tinggi
Bidang/sisi sebanyak 6 buah yang berbentuk persegi panjang/persegi yang terdiri dari 3 pasang bidang berhadapan yang sejajar dan berukuran sama yaitu bidang depan-belakang, bidang atas-bawah dan bidang samping kiri-kanan
Titik sudut sebanyak 8 buah
Diagonal bidang sebanyak 12 buah  Diagonal ruang sebanyak 4 buah, yang memiliki panjang yang sama yaitu d = [tex]\sqrt{p^{2} + l^{2} + t^{2}}[/tex]
Bidang diagonal sebanyak 6 buah, yang berbentuk persegi panjang
Perhatikan kubus ABCD.EFGH dan balok ABCD.EFGH pada lampiran
Bagain-bagian kubus dan balok yaitu:Rusuk
AB, DC, EF, HG
AD, BC, EH, FG
AE, BF, CG, DH
Bidang/sisi
ABCD, EFGH
ABFE, DCGH
BCGF, ADHE
Titik sudut
A, B, C, D
E, F, G, H
Diagonal bidang
AC, BD, EG, HF
AH. ED, BG, FC
AF, BE, DG, CH
Diagonal ruang
AG
CE
HB
DF
Bidang diagonal
ABGH, DCFE
BDHF, ACGE
BCHE, ADGF  Pelajari lebih lanjut  
Contoh soal lain tentang bangun ruang
Panjang balok jika diketahui volumenya: brainly.co.id/tugas/14373730
Volume kubus: brainly.co.id/tugas/15450941
Perbandingan rusuk kubus: brainly.co.id/tugas/166204
------------------------------------------------
Detil Jawaban    
Kelas : 8
Mapel : Matematika
Kategori : Bangun Ruang
Kode : 8.2.8
#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsetpopeye dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 07 Sep 17