Berikut ini adalah pertanyaan dari dinatur2148 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
harga Rp 600,00 porbuah, Keuntungan yang
diperoleh dari hasil penjualan cokelat tersebut
adalah...
a Rp3.000,00
b. Rp4.000,00
c. Rp5.000,00
d. Rp6.000,00
2.Pak Willy membeli 5 karung buah mangga
dengan harga Rp500.000,00, Satu karung
mangga berisi 20 kg. Jika keuntungan yang
diperoleh Pak Willy adalah Rp200.000,00,
maka harga jual mangga per kg adalah
a Rp5.000,00
b. Rp6.000,00
C. Rp7.000,00
d. Rp8.000,00
3. Jika Pak Adi mengalami kerugian 10% dari
hasil penjualan 5 kg ikan dengan harga jual
Rp20.000,00 per kg, harga pembeliannya
adalah .... per kg
a Rp20.200,00
b. Rp20.400,00
c. Rp20.600,00
d. Rp20.800,00
4. Harga pembelian 1 lusin kemeja adalah
Rp420.000,00. Setelah dijual ternyata
pedagang menderita kerugian Rp5.000,00 per
potong, harga penjualan 1 potong kemeja
adalah ...
a. Rp35.000,00
b. Rp30.000,00
c. Rp25.000,00
d. Rp20.000,00
plisss jawab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Diketahui :
Harga beli 10 buah cokelat = Rp10.000,00
Jika dijual dengan harga Rp600,00 perbuah, keuntungan :
Rp600,00 x 10 = Rp6.000,00
Jawaban : D
2. Diketahui :
5 Karung buah mangga = Rp500.000,00
1 Karung = 20Kg mangga
Keuntungan Rp200.000,00
Untuk mengetahui harga per karung, kita hitung :
Harga 5 karung mangga / 5
Rp500.000,00 / 5 = Rp100.000,00
1 Karung mangga adalah 20Kg, artinya 20Kg mangga dibeli dengan harga Rp100.000,00
Jika 20Kg = Rp100.000,00 maka :
Harga beli perkilo = Harga perkarung / berat perkarung
Rp100.000,00 / 20 = Rp5.000,00 per kg
Jika Pak Willy mendapatkan keuntungan Rp200.000,00 dari penjualan 5 karung mangga, artinya pak Willy mendapatkan keuntungan tersebut dari penjualan 100Kg mangga.
Rp200.000,00 / 100Kg = Rp2.000,00
Harga jual = Harga beli + keuntungan
Rp5.000,00 + Rp2.000,00 = Rp7.000,00
Jawaban : C.
3. Diketahui :
Berat ikan 5Kg
Harga jual Rp20.000,00 per Kg
Pak Adi rugi 10%
kita hitung terlebih dahulu total dari harganya.
Rp20.000,00 x 5Kg = Rp100.000,00
Jika sudah, hitung kerugian sebesar 10%.
Rp100.000,00 x 10 / 100 = Rp10.000,00
Dari sini, kerugian pak Adi adalah sebesar Rp10.000,00 dalam 5Kg
Maka hasilnya adalah Rp20.200,00
Jawaban : A.
4. Diketahui :
1 lusin = 12 potong kemeja
Harga beli = Rp420.000,00
Jika penjual rugi sebesar Rp5.000,00 per potong. Jika dikalikan 1 lusin maka penjual rugi sebesar Rp60.000
Rp420.000 - Rp60.000,00 = Rp360.000,00 untuk 12 potong kemeja.
Rp360.000,00 / 12 = Rp30.000,00 per potong kemeja
Jawaban : B.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nadyarisma31 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 May 21