jelaskan isi undang undang republik indonesia nomor 34 tahun 2004

Berikut ini adalah pertanyaan dari dedenbao158 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

jelaskan isi undang undang republik indonesia nomor 34 tahun 2004 tentang tentara nasional indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

UU NOMOR 34 TAHUN 2004 Mengatur Tentang Tugas Tentara Nasional Indonesia

Penjelasan:

TNI sebagai alat negara di bidang pertahanan memiliki tugas yang harus diemban. Sesuai dengan Undang-Undang Nomor. 34 tahun 2004 tentang TNI pasal 7 ayat (1), tugas pokok TNI adalah menegakkan kedaulatan negara, mempertahankan keutuhan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Tahun 1945, serta melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah Indonesia dari ancaman dan gangguan terhadap keutuhan bangsa dan negara.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ajibayu1504 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Jun 21