keanu dan thor sedang balapan lari di lapangan dengan segitiga

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Keanu dan thor sedang balapan lari di lapangan dengan segitiga seperti gambar yg terlampir (satuan panjangnya kilometer). thor butuh waktu 10 detik untuk mencapai 80 meter. sedangkan keanu butuh (1.875 + 625√3) detik untuk mengelilingi lapangan itu. Makaa) buktikan jika keliling lapangan = (15 + 5√3) km

b) buktikan jika kecepatan rata rata berlari keanu dan thor sama

c) buktikan jika anda bisa mengerjakan soal a dan b!​
keanu dan thor sedang balapan lari di lapangan dengan segitiga seperti gambar yg terlampir (satuan panjangnya kilometer). thor butuh waktu 10 detik untuk mencapai 80 meter. sedangkan keanu butuh (1.875 + 625√3) detik untuk mengelilingi lapangan itu. Maka a) buktikan jika keliling lapangan = (15 + 5√3) kmb) buktikan jika kecepatan rata rata berlari keanu dan thor samac) buktikan jika anda bisa mengerjakan soal a dan b!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembuktian:

Dari gambar diketahui:

  • Garis biru (b) = 10 km,
  • kuning (a) = 5 km,
  • sudut α = 60°

Cari merah (c)

c² = a²+b²-2abcosα

c² = 5²+10²-2·5·10·cos(60°)

c² = 25+100-100·½

c = √(125-50)

c = √75

c = √25√3

c = 5√3 km

Segitiga siku-siku, karena

tan(60°) = c/5, maka

c = 5tan(60°) which is 5√3 km

Maka

(a) Keliling = b + a + c =

10 + 5 + 5√3 km

Keliling = 15 + 5√3 km [terbukti] ✅

(b) (i) Thor = 80 m/10 s = 8 m/s (ubah ke km/j) = 8 × 18/5 = 28,8 km/jam ✅

_________________________________________________

sedangkan (ii) Keanu = 15 + 5√3 km / (1.875 + 625√3)/3600 jam

3.600(15 + 5√3) / (1.875 + 625√3) =

54.000 + 18.000√3 / 1.875 + 625√3

Faktorin di pembilang dan penyebut =

18.000(3+√3) / 625(3+√3)

lalu coret (3+√3) =

18.000/625 = 28,8 km/jam ✅

_________________________________________________

Thor dan Keanu v-nya sama-sama 28,8 km/jam

[terbukti] ✅

(c) Yeeee.. -___-" Kan udah..

______________________

#KenapaHarusNamaAku? :)))

#Jenius - kexcvi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21