Berikut ini adalah pertanyaan dari ulorlomartina pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
jumlah kelereng mereka adalah….
a.
b. 100
c. 80
d. 60
e. 40
2. Sebuah motor menghabiskan 4 liter bensin untuk menempuh jarak 120 km. Jika jarak yang
ditempuh 60 km, bensin yang diperlukan adalah... a.
b. 3 liter
c. 2 liter
d. 1 liter
e. 0,5 liter
3.
4. Harga setengah lusin buku adalah Rp 24.000,00. Harga 8 buah buku yang sama adalah....
a.
b. Rp 32.000,00
c. Rp 10.500,00
d. Rp 18.000,00
e. Rp 8.500,00
5.
4. Jarak antara kota A ke kota B sebenrnya di lapangan adalah 1 km. Berapa jarak kota A ke
kota B pada peta dengan skala peta 1:50.000?
a. 5 cm
b. 4 cm
c. 3 cm
d. 2 cm
5.
6. Jika Jarak antara kota A ke kota B pada peta adalah 1,15 cm dengan skala peta 1:15.000.
Berapa jarak sebenarnya kota A ke kota B?
a. 172500 km
b. 17.250 km
c. 100 km
d. 180 km
7.
8. 2 lusin gelas dibeli dengan harga Rp120.000,00. Apabila piring tersebut dijual dengan harga
Rp6.000,00 tiap buah, maka pedagang tersebut akan mengalami….
a.
b. Laba Rp18.000,00
c. Rugi Rp18.000,00
d. Laba Rp24.000,00
e. Rugi Rp24.000,00
9. Sebidang kebun berbentuk persegi panjang berukuran 120 m x 60 m. Di sekeliling kebun
akan ditanam pohon dengan jarak 8 m antar pohon. Banyak pohon yang diperlukan adalah …. a.b. 34 pohon
c. 45 pohon
d. 72 pohon
e. 18 pohon
10.
11. Ibu membeli oven seharga Rp800.000,00. Kemudian oven tersebut dijual seharga
Rp1.000.000,00. Persen keuntungan yang diperoleh ibu adalah...
a.
b. 20%
c. 25%
d. 30%
e. 35%
12.
13. Eka membeli 2 karung beras dengan berat seluruhnya 100 kg dan tara 2%. Jika harga beras
Rp7.000,00 per kg. Uang yang harus dibayar Eka adalah...
a.
b. Rp686.000,00
c. Rp668.000,00
d. Rp614.600,00
e. Rp614.800,00
14.
15. Pak Deni menjual motornya seharga Rp3.200.000,00 dan mendapat untung 20%, maka
harga pembelian TV tersebut adalah....
a.
b. Rp2.560.000,00
c. Rp2.650.000,00
d. Rp1.200.00,00
e. Rp 750.000,00
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1. Sam = x 20
= 40
Deni = x 20
= 60
Jumlah = 40 + 60
= 100(B)
2. =
120x = 60 x 4
120x = 240
x =
x = 2 liter(C)
4. =
6x = 8 x 24.000
6x = 192.000
x =
x = 32.000(B)
5. =
= 2cm(D)
6. 1,15 x 15.000 = 17.250(B)
8. Harga pedagang = 6.000 x 24
= 144.000
Untung = 120.000 - 144.000
= 24.000(D)
9. keliling = 2 x (p + l)
= 2 x 180
= 360
Banyak pohon = 360 : 8
= 45 pohon(C)
11. Untung = 1.000.000 - 800.000
= 200.000
Persentase = x 100
= 20%(B)
13. Tara = x 2
= 2 kg
Netto = 100 - 2
= 98 kg
Harga = 7.000 x 98
= 686.000(B)
15. Untung = x 20
= 64.000
Harga TV = 3.200.000 - 64.000
= 2.560.000(B)
Semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IceStone dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Jun 21