2.perhatikan gambar kedua jam tersebut! sudut terkecil yang dibentuk oleh

Berikut ini adalah pertanyaan dari aryo3087 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

2.perhatikan gambar kedua jam tersebut! sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam pada masing-masing jam tersebut adalah b). 2 5 sudut lurus a). pukul 17.00 b). pukul 05.10

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a. Sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam pukul 17.00 adalah 150^{o}

b. Sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam pukul 05.10 adalah 90^{o}

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Penentuan besar sudut pada jarum jam adalah dalam satu kali putaran memiliki besar sudut 360 derajat (360^{o}). Sehingga jika pada sebuah jam yang memiliki 12 angka jam yang bisa dipergunakan menjadi ruas dalam menunjukkan penghitungan sudut, maka dalam mengetahui besar derajat dalam setiap ruasnya kita bisa membagi 360 derajat (360^{o}) dengan 12. Hasilnya adalah tiap ruas jam atau tiap sudut antara 1 angka jam bernilai 30 derajat 30^{o}.

a. Sudut terkecil pukul 17.00 berjarak 5 satuan angka (dari 12 ke 5) sehingga memiliki sudut sebesar 150^{o}.

b. Sudut terkecil pukul 05.10 berjarak 3 satuan angka (dari 2 ke 5) sehingga memiliki sudut sebesar 90^{o} .

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang sudut paja jarum jam pada

yomemimo.com/tugas/14214309

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MTRivaldi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21