1. Mengapa Lukman diberikan anugerah dari Allah hamba yang istimewa

Berikut ini adalah pertanyaan dari nana7680 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Mengapa Lukman diberikan anugerah dari Allah hamba yang istimewa ?2. Mengapa kita harus senantiasa bersyukur ?
3. Berikan contoh apa saja perilaku yang termasuk sombong !
4. Sebutkan nasihat nasihat baik yang pernah Luqman nasihatkan kepada anaknya !
5. Apa hikmah yang dapat kamu ambil dari kisah Luqman Al Hakim ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.karena ia selalu menerima ketentuan dan nikmat Allah SWT dengan ikhlas

2.Karena bersyukur membuat hidup semakin bahagia Karena, dengan memperhatikan apa yang sudah kita miliki, dapat membuat kita merasa lebih positif tentang kehidupan kita yang masuk akal. Kamu mungkin akan tetap iri karena orang lain memiliki apa yang tidak kamu miliki

3.. •menjelek jelekan teman yang nilainya lebih rendah sedangkan kita memamerkan harta kekayaan meremehkan orang lain lain merasa dia paling hebat

4.Luqman al-Hakim berpesan kepada anaknya, "Wahai anakku, tuntutlah rezeki yang halal agar kamu tidak menjadi fakir.

5 1. senantiasa bersyukur atas semua nikmat yang telah diberikan Allah kepada diri kita

2.tidak menyekutukan Allah

3.senantiasa bersabar

semoga membantu maaf kalau salah ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahmadsuhanda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jul 21