mohon bantuannya....

Berikut ini adalah pertanyaan dari yolakristina10 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mohon bantuannya....
mohon bantuannya....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

DIberikan dua unsur :

₆X dan ₁₇Y

Jika keduanya membentuk molekul senyawa, pasangan data yang tepat ditunjukkan oleh D. PEB = 0, PEI = 4 dan AX₄ = tetrahedral

Pembahasan

Bentuk Molekul

Bentuk molekul dalam suatu senyawa dapat dinyatakan dengan menggunakan PEI dan PEB pada sneyawa.

Cara menentukan PEB (pasangan elektron bebas) :

Atom pusat dinyatakan dengan lambang A

Domain elektron ikatan (PEI) dinyatakan dengan X

Domain elektron bebas (PEB) dinyatakan dengan E

Elektron valensi atom pusat dinyatakan dengan EV

E = \frac{EV-X}{2}

 

\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}  

  • Menentukan konfigurasi unsur X

₆X = 2. 4

  • Menentukan konfigurasi unsur Y

₁₇Y = 2. 8. 7

  • Menentukan senyawa yang terbentuk

₆X = 2. 4

₁₇Y = 2. 8. 7

maka unsur X dan unsur Y menerima sejumlah elektron agar tercapai keadaan stabil atau oktet (8). Untuk unsur X mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 4 elektron. Unsur Y mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 1 elektron.

Maka atom X harus memasangkan 4 elektron, sedangkan atom Y hanya memasangkan 1 elektron. Maka, agar atom X dapat mencapai kestabilan, 1 atom X berikatan dengan 4 atom Y. Sehingga atom X menerima 4 elektron dari atom Y kemudian elektron digunakan bersama untuk saling berikatan.

===> Senyawa yang terbentuk XY₄

  • Menentukan jumlah PEI

XY₄

X = atom pusat

PEI = 4 sesuai dengan jumlah atom Y yang berikatan dengan atom X

elektron valensi atom pusat = 4

  • Menentukan jumlah PEB

Rumus yang digunakan adalah

PEB = \frac{elektron~valensi~atom~pusat~-~PEI}{2}

PEB = \frac{4~-~4}{2}

PEB = 0

  • Menentukan geometri molekul

PEI (X) = 4

PEB (E) = 0

===> AX_nE_m

dengan

n = jumlah PEI

m = jumlah PEB

====> AX₄ = tetrahedral

\boxed{\boxed{\bold{Kesimpulan}}}  

Senyawa yang terbentuk XY₄

PEI = 4

PEB = 0

Geometri molekul = AX₄ = tetrahedral

\mathbf{Pelajari~Lebih~Lanjut }  

              \boxed{\bigstar}\boxed{\bold{Semoga~Membantu}}\boxed{\bigstar}              

              \boxed{\bigstar}\boxed{\bold{ionkovalen}}\boxed{\bigstar}

\mathbf{Detil~Jawaban }  

Mapel : Kimia

Bab : Ikatan kimia

Kelas : X

Semester : 1

Kode : 10.7.4

Kata kunci : bentuk molekul, polar, non polar, PEI, PEB, pasangan elektron ikatan, pasangan elektron bebas, geometri molekul

DIberikan dua unsur :₆X dan ₁₇YJika keduanya membentuk molekul senyawa, pasangan data yang tepat ditunjukkan oleh D. PEB = 0, PEI = 4 dan AX₄ = tetrahedralPembahasanBentuk Molekul
Bentuk molekul dalam suatu senyawa dapat dinyatakan dengan menggunakan PEI dan PEB pada sneyawa.
Cara menentukan PEB (pasangan elektron bebas) :
Atom pusat dinyatakan dengan lambang A
Domain elektron ikatan (PEI) dinyatakan dengan X
Domain elektron bebas (PEB) dinyatakan dengan E
Elektron valensi atom pusat dinyatakan dengan EV
E = [tex]\frac{EV-X}{2}[/tex]  [tex]\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}[/tex]  Menentukan konfigurasi unsur X₆X = 2. 4Menentukan konfigurasi unsur Y₁₇Y = 2. 8. 7Menentukan senyawa yang terbentuk₆X = 2. 4 ₁₇Y = 2. 8. 7maka unsur X dan unsur Y menerima sejumlah elektron agar tercapai keadaan stabil atau oktet (8). Untuk unsur X mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 4 elektron. Unsur Y mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 1 elektron. Maka atom X harus memasangkan 4 elektron, sedangkan atom Y hanya memasangkan 1 elektron. Maka, agar atom X dapat mencapai kestabilan, 1 atom X berikatan dengan 4 atom Y. Sehingga atom X menerima 4 elektron dari atom Y kemudian elektron digunakan bersama untuk saling berikatan.===> Senyawa yang terbentuk XY₄Menentukan jumlah PEIXY₄X = atom pusatPEI = 4 sesuai dengan jumlah atom Y yang berikatan dengan atom Xelektron valensi atom pusat = 4Menentukan jumlah PEBRumus yang digunakan adalahPEB = [tex]\frac{elektron~valensi~atom~pusat~-~PEI}{2}[/tex]
PEB = [tex]\frac{4~-~4}{2}[/tex]
PEB = 0Menentukan geometri molekulPEI (X) = 4PEB (E) = 0===> [tex]AX_nE_m[/tex]dengann = jumlah PEIm = jumlah PEB====> AX₄ = tetrahedral[tex]\boxed{\boxed{\bold{Kesimpulan}}}[/tex]  Senyawa yang terbentuk XY₄PEI = 4PEB = 0Geometri molekul = AX₄ = tetrahedral[tex]\mathbf{Pelajari~Lebih~Lanjut }[/tex]  
Bentuk molekul https://brainly.co.id/tugas/3846856, https://brainly.co.id/tugas/1550856, https://brainly.co.id/tugas/13450765               [tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{Semoga~Membantu}}\boxed{\bigstar}[/tex]                             [tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{ionkovalen}}\boxed{\bigstar}[/tex]
[tex]\mathbf{Detil~Jawaban }[/tex]  Mapel : Kimia
Bab : Ikatan kimiaKelas : X
Semester : 1Kode : 10.7.4Kata kunci : bentuk molekul, polar, non polar, PEI, PEB, pasangan elektron ikatan, pasangan elektron bebas, geometri molekulDIberikan dua unsur :₆X dan ₁₇YJika keduanya membentuk molekul senyawa, pasangan data yang tepat ditunjukkan oleh D. PEB = 0, PEI = 4 dan AX₄ = tetrahedralPembahasanBentuk Molekul
Bentuk molekul dalam suatu senyawa dapat dinyatakan dengan menggunakan PEI dan PEB pada sneyawa.
Cara menentukan PEB (pasangan elektron bebas) :
Atom pusat dinyatakan dengan lambang A
Domain elektron ikatan (PEI) dinyatakan dengan X
Domain elektron bebas (PEB) dinyatakan dengan E
Elektron valensi atom pusat dinyatakan dengan EV
E = [tex]\frac{EV-X}{2}[/tex]  [tex]\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}[/tex]  Menentukan konfigurasi unsur X₆X = 2. 4Menentukan konfigurasi unsur Y₁₇Y = 2. 8. 7Menentukan senyawa yang terbentuk₆X = 2. 4 ₁₇Y = 2. 8. 7maka unsur X dan unsur Y menerima sejumlah elektron agar tercapai keadaan stabil atau oktet (8). Untuk unsur X mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 4 elektron. Unsur Y mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 1 elektron. Maka atom X harus memasangkan 4 elektron, sedangkan atom Y hanya memasangkan 1 elektron. Maka, agar atom X dapat mencapai kestabilan, 1 atom X berikatan dengan 4 atom Y. Sehingga atom X menerima 4 elektron dari atom Y kemudian elektron digunakan bersama untuk saling berikatan.===> Senyawa yang terbentuk XY₄Menentukan jumlah PEIXY₄X = atom pusatPEI = 4 sesuai dengan jumlah atom Y yang berikatan dengan atom Xelektron valensi atom pusat = 4Menentukan jumlah PEBRumus yang digunakan adalahPEB = [tex]\frac{elektron~valensi~atom~pusat~-~PEI}{2}[/tex]
PEB = [tex]\frac{4~-~4}{2}[/tex]
PEB = 0Menentukan geometri molekulPEI (X) = 4PEB (E) = 0===> [tex]AX_nE_m[/tex]dengann = jumlah PEIm = jumlah PEB====> AX₄ = tetrahedral[tex]\boxed{\boxed{\bold{Kesimpulan}}}[/tex]  Senyawa yang terbentuk XY₄PEI = 4PEB = 0Geometri molekul = AX₄ = tetrahedral[tex]\mathbf{Pelajari~Lebih~Lanjut }[/tex]  
Bentuk molekul https://brainly.co.id/tugas/3846856, https://brainly.co.id/tugas/1550856, https://brainly.co.id/tugas/13450765               [tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{Semoga~Membantu}}\boxed{\bigstar}[/tex]                             [tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{ionkovalen}}\boxed{\bigstar}[/tex]
[tex]\mathbf{Detil~Jawaban }[/tex]  Mapel : Kimia
Bab : Ikatan kimiaKelas : X
Semester : 1Kode : 10.7.4Kata kunci : bentuk molekul, polar, non polar, PEI, PEB, pasangan elektron ikatan, pasangan elektron bebas, geometri molekulDIberikan dua unsur :₆X dan ₁₇YJika keduanya membentuk molekul senyawa, pasangan data yang tepat ditunjukkan oleh D. PEB = 0, PEI = 4 dan AX₄ = tetrahedralPembahasanBentuk Molekul
Bentuk molekul dalam suatu senyawa dapat dinyatakan dengan menggunakan PEI dan PEB pada sneyawa.
Cara menentukan PEB (pasangan elektron bebas) :
Atom pusat dinyatakan dengan lambang A
Domain elektron ikatan (PEI) dinyatakan dengan X
Domain elektron bebas (PEB) dinyatakan dengan E
Elektron valensi atom pusat dinyatakan dengan EV
E = [tex]\frac{EV-X}{2}[/tex]  [tex]\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}[/tex]  Menentukan konfigurasi unsur X₆X = 2. 4Menentukan konfigurasi unsur Y₁₇Y = 2. 8. 7Menentukan senyawa yang terbentuk₆X = 2. 4 ₁₇Y = 2. 8. 7maka unsur X dan unsur Y menerima sejumlah elektron agar tercapai keadaan stabil atau oktet (8). Untuk unsur X mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 4 elektron. Unsur Y mencapai kestabilan oktet (8) dengan menerima 1 elektron. Maka atom X harus memasangkan 4 elektron, sedangkan atom Y hanya memasangkan 1 elektron. Maka, agar atom X dapat mencapai kestabilan, 1 atom X berikatan dengan 4 atom Y. Sehingga atom X menerima 4 elektron dari atom Y kemudian elektron digunakan bersama untuk saling berikatan.===> Senyawa yang terbentuk XY₄Menentukan jumlah PEIXY₄X = atom pusatPEI = 4 sesuai dengan jumlah atom Y yang berikatan dengan atom Xelektron valensi atom pusat = 4Menentukan jumlah PEBRumus yang digunakan adalahPEB = [tex]\frac{elektron~valensi~atom~pusat~-~PEI}{2}[/tex]
PEB = [tex]\frac{4~-~4}{2}[/tex]
PEB = 0Menentukan geometri molekulPEI (X) = 4PEB (E) = 0===> [tex]AX_nE_m[/tex]dengann = jumlah PEIm = jumlah PEB====> AX₄ = tetrahedral[tex]\boxed{\boxed{\bold{Kesimpulan}}}[/tex]  Senyawa yang terbentuk XY₄PEI = 4PEB = 0Geometri molekul = AX₄ = tetrahedral[tex]\mathbf{Pelajari~Lebih~Lanjut }[/tex]  
Bentuk molekul https://brainly.co.id/tugas/3846856, https://brainly.co.id/tugas/1550856, https://brainly.co.id/tugas/13450765               [tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{Semoga~Membantu}}\boxed{\bigstar}[/tex]                             [tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{ionkovalen}}\boxed{\bigstar}[/tex]
[tex]\mathbf{Detil~Jawaban }[/tex]  Mapel : Kimia
Bab : Ikatan kimiaKelas : X
Semester : 1Kode : 10.7.4Kata kunci : bentuk molekul, polar, non polar, PEI, PEB, pasangan elektron ikatan, pasangan elektron bebas, geometri molekul

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Jul 19