panjang sisi segitiga adalah a,b dan c dengan a<b<c.pernyataan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari nela18 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

panjang sisi segitiga adalah a,b dan c dengan a<b<c.pernyataan yang benar sesuai konsep segitiga adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a + b > c

Pembahasan

Diketahui

Panjang sisi-sisi segitiga yakni a, b, dan c dengan a < b < c.

Ditanya

Hubungan ketiga sisi sesuai konsep segitiga

Pengerjaan

Pada setiap segitiga selalu berlaku:

'jumlah dua buah sisi selalu lebih panjang dari sisi ketiga'

Sehingga,

  • \boxed{ \ a + b > c \ }
  • \boxed{ \ a + c > b \ }
  • \boxed{ \ b + c > a \ }

Hal ini disebut sebagai ketidaksamaan segitiga

Catatan

Dari soal diketahui a < b < c, dengan demikian sisi c adalah sisi terpanjang, sisi a adalah sisi terpendek, dan panjang sisi b berada di antara keduanya.

Apabila kita hubungkan dengan Dalil Phytagoras, maka terdapat jenis-jenis segitiga berdasarkan panjang sisi-sisinya

\boxed{ \ a^2 + b^2 = c^2 \ } ⇒ segitiga siku-siku

Panjang sisi miring adalah sisi c, sedangkan sisi-sisi penyiku adalah a dan b.

Berikutnya,

  • \boxed{ \ a^2 + b^2 > c^2 \ } ⇒ segitiga lancip
  • \boxed{ \ a^2 + b^2 < c^2 \ } ⇒ segitiga tumpul

Pelajari lebih lanjut

  1. Menyelidiki jenis segitiga dengan panjang sisi-sisi yomemimo.com/tugas/4796409
  2. Contoh soal dan jawaban teorema Phytagoras yomemimo.com/tugas/3651469

--------------------

Detil jawaban

Kelas: VIII

Mapel: Matematika

Bab: Teorema Phytagoras

Kode: 8.2.4

Kata Kunci: panjang sisi segitiga, adalah a,b dan c, dengan a < b < c, pernyataan yang benar, sesuai konsep segitiga, ketidaksamaan segitiga, siku-siku, lancip, tumpul, dalil, teorema

a + b > c
Pembahasan
Diketahui
Panjang sisi-sisi segitiga yakni a, b, dan c dengan a < b < c.
Ditanya
Hubungan ketiga sisi sesuai konsep segitiga
Pengerjaan
Pada setiap segitiga selalu berlaku:'jumlah dua buah sisi selalu lebih panjang dari sisi ketiga
'Sehingga,
[tex]\boxed{ \ a + b > c \ }[/tex][tex]\boxed{ \ a + c > b \ }[/tex][tex]\boxed{ \ b + c > a \ }[/tex]Hal ini disebut sebagai ketidaksamaan segitiga
Catatan
Dari soal diketahui a < b < c, dengan demikian sisi c adalah sisi terpanjang, sisi a adalah sisi terpendek, dan panjang sisi b berada di antara keduanya.
Apabila kita hubungkan dengan Dalil Phytagoras, maka terdapat jenis-jenis segitiga berdasarkan panjang sisi-sisinya
[tex]\boxed{ \ a^2 + b^2 = c^2 \ }[/tex] ⇒ segitiga siku-siku
Panjang sisi miring adalah sisi c, sedangkan sisi-sisi penyiku adalah a dan b.
Berikutnya,[tex]\boxed{ \ a^2 + b^2 > c^2 \ }[/tex] ⇒ segitiga lancip
[tex]\boxed{ \ a^2 + b^2 < c^2 \ }[/tex] ⇒ segitiga tumpul
Pelajari lebih lanjut
Menyelidiki jenis segitiga dengan panjang sisi-sisi brainly.co.id/tugas/4796409
Contoh soal dan jawaban teorema Phytagoras https://brainly.co.id/tugas/3651469
--------------------
Detil jawaban
Kelas: VIII
Mapel: Matematika
Bab: Teorema Phytagoras
Kode: 8.2.4
Kata Kunci: panjang sisi segitiga, adalah a,b dan c, dengan a < b < c, pernyataan yang benar, sesuai konsep segitiga, ketidaksamaan segitiga, siku-siku, lancip, tumpul, dalil, teorema

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hakimium dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 Aug 16