1. Suatu sekolah dasar terdiri dari 180 siswa perempuan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari GuntueEchaRamadhan pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Suatu sekolah dasar terdiri dari 180 siswa perempuan dan 120 siswa laki-laki. Perbandingsiswa perempuan dan laki-laki adalah ....
C. 4:3
A. 2:3
B. 3:2
D. 3:4
2. Seorang pengrajin besek dapat menghasilkan 100 besek selama 5 hari. Banyak besek yang
dapat dihasilkan selama 20 hari adalah ....
A. 400
C. 200
B. 525
D. 625
3. Pengecatan tembok suatu gedung dapat diselesaikan oleh 15 orang dalam waktu 60 hari. Jika
banyaknya pekerja ditambah 5 orang, maka waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan
pengecatan tersebut adalah ... hari.
A. 40
C. 50
B. 45
D. 55
4. Uang Sasa dibandingkan dengan uang Rere adalah 4: 3. Jika uang Sasa Rp 60.000,00 maka
selisih uang Sasa dan Rere adalah ....
A. Rp 10.000,00
C. Rp 15.000,00
B. Rp 45.000,00
D. Rp 40.000,00
5. Sebidang lahan panjangnya 40 m dan lebarnya 30 m. Jika dibuat denah dengan lebar lahan 15
cm, maka panjang lahan pada denah adalah ....
A. 20 cm
C. 25 cm
B. 30 cm
D. 80 cm
6. Panjang lapangan berbentuk persegi panjang adalah 100 m dan luasnya 3000 m².
Perbandingan panjang lapangan dan lebarnya adalah ....
A. 10:3
C. 3:10
B. 1:30
D. 30:1
7. Skala suatu peta adalah 1 : 10.000. Jika jarak kota A dan kota B dalam peta adalah 5 cm maka
jarak sebenarnya kota A dan kota B adalah ....
A. 500 km
C. 5 km
B. 50 km
D. 0,5 km
8. Sebanyak 150 ekor sapi dapat menghabiskan persediaan makanan yang ada dalam waktu 2
bulan. Jika 50 ekor sapi telah dijual, persediaan makanan akan habis setelah ....
A. 30 hari
C. 90 hari
B. 60 hari
D. 120 hari
9. Seorang pedagang dikatakan untung apabila
A. Harga penjualan harga pembelian
C. Harga penjualanharga pembelian
B. Harga penjualan harga pembelian
D. Harga penjualan harga pembelian​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. fpb dari 120 dan 180 adalah 60

jadi = 120/180

= 120/180 : 60/60

= 2/3

2/3 sama juga dengan 2:3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thaifailmi321 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21