tolong bantu ya, dan jangan lupa pakai cara. terimakasih :)

Berikut ini adalah pertanyaan dari fluffyrebel05 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong bantu ya, dan jangan lupa pakai cara. terimakasih :)
tolong bantu ya, dan jangan lupa pakai cara. terimakasih :)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diket:

Roda putar dibagi menjadi 24 bagian

1/12 = biru

1/6 = kuning

1/4 = coklat

Dan sisanya hitam dan merah dengan merah = hitam.

Ditanya:

Peluang mengenai warna merah?

Jawab:

Rumus mencari peluang adalah:

P(A) = banyak kejadian A/banyak ruang sampel

Maka kita akan mencari banyak kejadian yg mungkin terjadi, dengan mencari jumlah warna merah.

Biru + kuning + coklat + hitam + merah = 24

Kita anggap 24 sebagai "x"

1/12x + 1/6x + 1/4x + 2merah = x

6/12x + 2merah = x

2 merah = x-6/12x

2 merah = 6/12x

Merah = 3/12x

= 3/12 × 24

= 6

Lalu jumlah ruang sampelnya adalah 24. Maka:

P(A) = banyak kejadian A/banyak ruang sampel

= 6/24

= 1/4

Maka peluang tanda panah berhenti di warna merah = 1/4. Yaitu opsi jawaban B

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rofiqmiqdam dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jul 21