7. Hitung tipe iklim Schmidt Ferguson menurut data berikut ini!NoBulan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari mayfardah19 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

7. Hitung tipe iklim Schmidt Ferguson menurut data berikut ini!No
Bulan. Curah Hujan.
1 Januari 150 mm
2 Februari 30 mm
3 Maret 125 mm
4 April 55 mm
5 Mei 45 mm
6 Juni 110 mm
7 Juli 15 mm
8 Agustus 40 mm
9 September 32 mm
10 Oktober 165 mm
11 Nopember 20 mm
12 Desember 50 mm

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

iklim F

yaitu iklim kering antara 1,67 - 3

Penjelasan:

Q = Bk / Bb x 100%

Bk = bulan kering dg CH < 60 mm

Bb = bulan basah dg CH > 100 mm

Q = 8 / 4

Q = 2

jika hasilnya 2 maka wilayah tsb termasuk iklim F atau iklim kering

semoga manfaat dan selamat belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh srirahmawati279 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jul 21