Berikut ini adalah pertanyaan dari hikarilreisha pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Contoh benda benda yang berbentuk trapesium
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Halo Hikarilreisha!
Trapesium adalahbangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang dua di antaranya saling sejajar namuntidak sama panjang. Trapesium termasuk jenis bangun datar segi empat.
Trapesium terdiri dari 3 jenis, yaitu:
1. Trapesium sembarang, yaitutrapesium yang keempat rusuknya tidak sama panjang. Trapesium ini tidakmemiliki simetri lipat dan hanya memiliki 1 simetri putar.
2. Trapesium sama kaki, yaitutrapesium yang mempunyai sepasang rusuk yang sama panjang, di samping mempunyaisepasang rusuk yang sejajar. Trapesium ini memiliki 1 simetri lipat dan 1simetri putar.
3. Trapesium siku-siku, yaitutrapesium yang mana dua di antara keempat sudutnya merupakan sudut siku-siku. Rusuk-rusukyang sejajar tegak lurus dengan tinggi trapesium ini. Trapesium ini tidakmemiliki simetri lipat dan hanya memiliki satu simetri putar.
Contoh benda trapesium adalah sebagai berikut:
1. Sebuah tas tangan (handbag) sering dirancang dengan duatrapesium sebagai sisi terbesar dari tas. Bagian atas dan bawah dari setiapsisi sejajar, tetapi tepi atas biasanya lebih pendek dari tepi bawah.
2. Jembatan rangka batang (truss brigde). Pada bidang arsitektur, bentuktrapesium tampak dari sepanjang sisi yang menghubungkan dasar jembatan denganstruktur bagian atas. Baja atau aluminium mendukung membentuk trapesium yangberdekatan, dengan dua sisi sejajar menjadi bagian atas dan bawah dari sisijembatan.
3. Layang – layang
4. Atau rumah yang tampak dari samping
Demikian jawaban dari saya, semoga bermanfaat.NB: Maaf jika jawaban saya kurang rapi dikarenakan kesalahansistem dalam situs ini yang sedang dalam perbaikan.
Trapesium adalahbangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang dua di antaranya saling sejajar namuntidak sama panjang. Trapesium termasuk jenis bangun datar segi empat.
Trapesium terdiri dari 3 jenis, yaitu:
1. Trapesium sembarang, yaitutrapesium yang keempat rusuknya tidak sama panjang. Trapesium ini tidakmemiliki simetri lipat dan hanya memiliki 1 simetri putar.
2. Trapesium sama kaki, yaitutrapesium yang mempunyai sepasang rusuk yang sama panjang, di samping mempunyaisepasang rusuk yang sejajar. Trapesium ini memiliki 1 simetri lipat dan 1simetri putar.
3. Trapesium siku-siku, yaitutrapesium yang mana dua di antara keempat sudutnya merupakan sudut siku-siku. Rusuk-rusukyang sejajar tegak lurus dengan tinggi trapesium ini. Trapesium ini tidakmemiliki simetri lipat dan hanya memiliki satu simetri putar.
Contoh benda trapesium adalah sebagai berikut:
1. Sebuah tas tangan (handbag) sering dirancang dengan duatrapesium sebagai sisi terbesar dari tas. Bagian atas dan bawah dari setiapsisi sejajar, tetapi tepi atas biasanya lebih pendek dari tepi bawah.
2. Jembatan rangka batang (truss brigde). Pada bidang arsitektur, bentuktrapesium tampak dari sepanjang sisi yang menghubungkan dasar jembatan denganstruktur bagian atas. Baja atau aluminium mendukung membentuk trapesium yangberdekatan, dengan dua sisi sejajar menjadi bagian atas dan bawah dari sisijembatan.
3. Layang – layang
4. Atau rumah yang tampak dari samping
Demikian jawaban dari saya, semoga bermanfaat.NB: Maaf jika jawaban saya kurang rapi dikarenakan kesalahansistem dalam situs ini yang sedang dalam perbaikan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dodysjk dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 22 Jun 15