Berikut ini adalah pertanyaan dari kikioktaviani778 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3.Andi membeli sepeda motor bekas seharga Rp.11.000.000 dan mengeluarkan biaya perbaikan Rp. 1.000.000. Jika Andi menjual sepeda motornya segarga Rp. 15.000.000, tebtukan besaran presentase keuntungan dari transaksi jual beli ini adalah ...
Pake cara
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
JAWABAN :
1. 1 pack = 12 buah buku
hargan = Rp.36.000
jika di jual dengan harga Rp.4.000
maka keuntungannya adalah
Rp 4.000 × 12 Buah buku = 48.000
Rp 48.000 - Rp 36.000 =
Keuntungan = Rp 12.000
2. Rp 8.000 - 15 % = Rp 6.800.000
15 % = 0,15
3.Harga motor bekas = Rp 11.000.000 + biaya perbaikan Rp 1.000.000 = Rp. 12.000.000
Jika Andi menjuar motor nya dengan harga Rp 15.000.000
maka andi akan mendapatkan keuntungan sebesar Rp 3.000.000
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syafaoktavia25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 08 May 22