Berikut ini adalah pertanyaan dari KHOZES pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Komputer didefinisikan sebagai seperangkat alat elektronik yang mengubungkan komponen satu dengan yang lainnya sehingga menghasilkan informasi yang sebelumnya telah diolah terlebih dahulu. Komputer terdiri dari 3 elemen yakni : Hardware (perangkat keras) seperti Processor, Harddisk, RAM, CPU, Motherboard, dan software (perangkat lunak) seperti aplikasi- aplikasi dan juga Sistem Operasi yang akan bekerja sesuai perintah yang diberikan oleh pengguna.
2. Komputer memiliki prinsip data processing yang didalamnya terdapat bahasa pemrograman yang digunakan untuk pengolahan data sehingga dapat menghasilkan output berupa suatu Informasi. Data yang diolah umumnya data berupa dokumen, teks, suara, kata, objek, video, gambar dan grafik.
5.
a. Program komputer adalah serangkaian instruksi yang didesain secara berurutan sehingga sebuah komputer bisa melaksanakan serangkaian tugas sesuai dengan apa yang diperintahkan oleh penggunanya, maka sejatinya komputer tidak memiliki kemampuan untuk menyelesaikan sebuah masalah tanpa adanya program komputer.
b. Algoritma adalah urutan langkah logis yang digunakan untuk menyelesaikan suatu masalah. Singkatnya, sebuah masalah harus diselesaikan dengan beberapa langkah yang logis. Dalam kehidupan sehari-hari, contoh algoritma bisa digambarkan dengan berbagai macam hal. Salah satu contohnya adalah aktivitas memasak air. Algoritmanya tentu saja berhubungan dengan aktivitas dalam memasak air.
c. Notasi algoritma adalah hal dasar yang harusnya diketahui oleh setiap orang yang membangun suatu program, karena dalam notasi algoritma itulah terdapat kerangka-kerangka suatu program yang akan dibangun.
d. Flowchart adalah sebuah jenis diagram yang mewakili algoritme, alir kerja atau proses, yang menampilkan langkah-langkah dalam bentuk simbol-simbol grafis, dan urutannya dihubungkan dengan panah. Diagram ini mewakili ilustrasi atau penggambaran penyelesaian masalah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizkyghofur dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 16 May 21