Pada gambar AB=BD=DF. panjang BC adalah?A. 6 mB. 8 mC.

Berikut ini adalah pertanyaan dari nama50 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pada gambar AB=BD=DF. panjang BC adalah?
A. 6 m
B. 8 m
C. 10 m
D. 12 m
Pada gambar AB=BD=DF. panjang BC adalah?A. 6 mB. 8 mC. 10 mD. 12 m

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pada gambar AB = BD = DF. Panjang BC adalah?
A. 6 m
B. 8 m
C. 10 m
D. 12 m 

Pembahasan : 


Silahkan perhatikan gambar yang terdapat pada lampiran.

Dketahui :
AB // DF, BD // GF
AB = BD = DF = 14 cm
FG = 6 cm

Ditanya : 
panjang BC ?

Jawab : 

Kita perpanjang garis AB ke kanan dan garis GF ke atas sehingga bertemu di O.
Garis BO sejajar dengan DF dan garis FO sejajar BD.
Maka terbentuklah dua segitiga yang sebangun yaitu Δ AOG dan Δ ABC pada gambar kedua .

Menentukan panjang BC dengan sisi-sisi yang bersesuaian.

 \frac{AO}{AB} = \frac{GO}{BC} \\ \frac{14 + 14}{14} = \frac{6 + 14}{BC} \\ \frac{28}{14} = \frac{20}{BC} \\ BC = \frac{14 \times 20}{28} \\ BC = 10 cm

Cara cepat : 

AB = 14 → a
GF = 6 cm → b

BC =  \frac{1}{2} GO = 1/2 (a + b)
      = 1/2 (14 + 6)
      = 1/2 × 20 cm
      = 10 cm

Jadi panjang BC adalah 10 cm
Jawaban : C

-----------------------------------------------------------------
Pelajari lebih lanjut tentang Kesebangunan yang lainnya : 
- Segitiga kesebangunan (Soal HOTS) → yomemimo.com/tugas/15500934
- Panjang kayu pada bingkai lukisan → yomemimo.com/tugas/14353449
- Trapesium sebangun → yomemimo.com/tugas/9468456

Kelas         : 9 
Mapel        : Matematika 
Kategori    : Bab 1 - Kesebangunan dan Kekongruenan
Kata kunci : segitiga sebangun, panjang BC, soal matematika HOTS

Kode : 9.2.1 [Kelas 9 Matematika Bab 1 - Kesebangunan dan Kekongruenan]

Semoga bermanfaatPada gambar AB = BD = DF. Panjang BC adalah?A. 6 mB. 8 mC. 10 mD. 12 m Pembahasan : Silahkan perhatikan gambar yang terdapat pada lampiran.Dketahui :AB // DF, BD // GFAB = BD = DF = 14 cmFG = 6 cmDitanya : panjang BC ?Jawab : Kita perpanjang garis AB ke kanan dan garis GF ke atas sehingga bertemu di O.Garis BO sejajar dengan DF dan garis FO sejajar BD.Maka terbentuklah dua segitiga yang sebangun yaitu Δ AOG dan Δ ABC pada gambar kedua .Menentukan panjang BC dengan sisi-sisi yang bersesuaian.[tex] \frac{AO}{AB} = \frac{GO}{BC} \\ \frac{14 + 14}{14} = \frac{6 + 14}{BC} \\ \frac{28}{14} = \frac{20}{BC} \\ BC = \frac{14 \times 20}{28} \\ BC = 10 cm[/tex]Cara cepat : AB = 14 → aGF = 6 cm → bBC = [tex] \frac{1}{2} [/tex] GO = 1/2 (a + b)      = 1/2 (14 + 6)      = 1/2 × 20 cm      = 10 cmJadi panjang BC adalah 10 cmJawaban : C-----------------------------------------------------------------Pelajari lebih lanjut tentang Kesebangunan yang lainnya : - Segitiga kesebangunan (Soal HOTS) → https://brainly.co.id/tugas/15500934- Panjang kayu pada bingkai lukisan → https://brainly.co.id/tugas/14353449- Trapesium sebangun → https://brainly.co.id/tugas/9468456Kelas         : 9 Mapel        : Matematika Kategori    : Bab 1 - Kesebangunan dan KekongruenanKata kunci : segitiga sebangun, panjang BC, soal matematika HOTSKode : 9.2.1 [Kelas 9 Matematika Bab 1 - Kesebangunan dan Kekongruenan]Semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Mar 18