20. Sudut terkecil yang terbentuk oleh jarum jam pukul 13.30

Berikut ini adalah pertanyaan dari Soekemet9676 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

20. Sudut terkecil yang terbentuk oleh jarum jam pukul 13.30 besarnya …. Derajat.a. 125
b. 130
c. 135
d. 140

21. Perbandingan uang Amel dan uang Salwa 7 : 5. Selisih uang mereka Rp 250.000,00. Jumlah uang mereka adalah ….
a. Rp 1.350.000,00
b. Rp 1.400.000,00
c. Rp 1.450.000,00
d. Rp 1.500.000,00

22. Panjang sebuah jalan pada peta berskala 1 : 600.000 adalah 28 cm. Panjang jalan sebenarnya adalah …. Km
a. 1,68
b. 16,8
c. 168
d. 1.680

23. Termometer Celcius menunjukkan angka 40 derajat. Termometer Fahrenheit menunjukkan angka …. Derajat.
a. 72
b. 90
c. 104
d. 122

24. Sebuah mobil melaju dengan kecepatan rata-rata 80 km/jam. Jika mobil tersebut telah berjalan selama 3 jam 45 menit, jarak yang telah ditempuh mobil tersebut adalah …. Km.
a. 250
b. 260
c. 275
d. 300

25. Jarak rumah Ayu dengan sekolah 3 1/2 km. Pada denah tertul

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

no 20 (b). 21 (d) 22 (d) 23( c) 24(b) maaf kalau ealah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ribawati487 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21