Coba ceritakan apa bedanya gerakan Muhammadiyah dengan gerakan Islam yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari korosensei94 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Dasar

Coba ceritakan apa bedanya gerakan Muhammadiyah dengan gerakan Islam yang lain!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara berdakwahnya

Penjelasan:

Terkait dengan tugas tersebut, Prof Yunahar bertanya, “Apakah sudah selesai tugas pemberantasan penyakit TBC?” Menurutnya belum selesai karena saat ini muncul model-model TBC yang baru.

“Sekarang, tugas pemberantasan TBC Muhammadiyah tidak sendirian akan tetapi muncul gerakan baru Salafiyah yang juga punya tujuan itu,” kata dia.

Selanjutnya, ujarnya, perbedaan Muhammadiyah dan Salafiyah terletak pada cara berdakwahnya. “Muhammadiyah lebih mengedepankan dengan bil hikmah-nya, begitu sebaliknya,” terang dia.

Hal ini menurutnya bisa dilihat, bagi Muhammadiyah bidah hanya pada wilayah ibadah mahdhah. “Kalau budaya, asal tidak ada larangan dari nash (teks) Alquran dan Hadits maka boleh, apalagi melihat manfaatnya yang lebih besar,” urainya.

Untuk membedakan antara amalan mahdhah dan ghairul mahdhah, Yunahar menyerankan perlunya kajian ushul fiqh, hizbud/fiqh dakwah, dan sirah nabawiyah. “Dalam hal ini, harus bisa membedakan antara, Muhammad sebagai manusia, sebagai orang Arab, dan sebagai Rasul,” ujarnya.

Terkait Kiai Ahmad Dahlan pernah mengamalkan qunut atau tahlil, menurut dia, maka perlu diketahui bahwa Muhammadiyah bukan Dahlaniyah. “Tapi beritibak pada Alquran dan Sunnah. Itu kalau jawaban agak emosionalnya. Kalau agak lembut, maka Kiai Dahlan itu sama halnya Imam Syafii, mana dalil yang shaheh maka ambillah.

Menangapi pertanyayan peserta mengenai prosedur ketarjihan, Yunahar menjelaskan bahwa hal itu bisa dilakukan pada semua tingkatan, yang hasilnya pun berlaku ditingkatan itu. “Bahkan bisa diajukan dari bawah ke atas untuk menjadi putusan bersama,” ujarnya.

Dia menceritakan, ada salah satu pimpinan pusat bertanya, “Apakah pimpinan Muhammadiyah boleh tidak mengikuti putusan Tarjih?” Munurut Prof Yunahar, semestinya pertanyaan itu diganti, “Sebabnya apa, Bapak tidak mengikuti putusan Tarjih. Kalau ada dalil yang tidak kuat maka putusan tarjih wajib diubah,” ungkap dia. (Anshori)

CMIIW (͡° ͜ʖ ͡°)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ares707 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21