Mendekati hari raya idul fitri suatu industry kue kering dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari Alya87391 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mendekati hari raya idul fitri suatu industry kue kering dapat memproduksi 20t - 5 kg kue pada setiap t waktu. Sedangkan jumlah permintaan konsumen memenuhi 3t-18 dalam twaktu. Jika banyaknya kiriman ditentukan dari banyaknya kue yang diproduksi dibagi dengan jumlah permintaan, maka berapa lama jam kerja efektif industry tersebut setiap harinya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal di atas merupakan soal tentang pertidaksamaan. Dapat disimpulkan bahwa jam kerja efektif industri tersebut setiap harinya adalah lebih dari 6 jam.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui:

  • Mendekati hari raya idul fitri suatu industry kue kering dapat memproduksi 20t - 5 kg kue pada setiap t waktu.
  • Sedangkan jumlah permintaan konsumen memenuhi 3t-18 dalam t waktu.

Ditanya:

Jika banyaknya kiriman ditentukan dari banyaknya kue yang diproduksi dibagi dengan jumlah permintaan, maka berapa lama jam kerja efektif industry tersebut setiap harinya?

Jawab:

Banyaknya kue yang diproduksi merupakan bilangan asli, sehingga nilai dari 20t-5 adalah positif.

20t-5>0

20t > 5

t > \frac{1}{4} (Pertidaksamaan 1)

Kemudian permintaan konsumen juga merupakan nilai yang positif, sehingga:

3t-18>0

3t>18

t>6 (Pertidaksamaan 2)

Dari kedua pertidaksamaan, yang memenuhi kedua nilai adalah t>6. Sehingga dapat disimpulkan bahwa jam kerja efektif industri tersebut setiap harinya adalah lebih dari 6 jam.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang pertidaksamaan pada yomemimo.com/tugas/31585418

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 20 Nov 22