apa perbedaan populasi dan sampel

Berikut ini adalah pertanyaan dari datulafifah pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa perbedaan populasi dan sampel

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas           : VIII(2 SMP)

Pelajaran     :Matematika

Kategori     : Statistika

Kata Kunci  : Populasi, Sampel, Tugas Matematika

 

 

 

Perbedaan POPULASI dan SAMPEL bisa dilihat dari pengertiannya.

 

POPULASI, adalah kelompok objek pengamatan atau pun penelitianyang bisa berupa benda, binatang, manusia, bilangan dan lain lain. Sebagaibahan penelitian, populasi mempunyai karateristik tertentu, lengkap dan jugajelas. Populasi bisa juga dikatakan sebagai totalitas dari semua objek yanghendak diteliti.

 

SAMPEL, adalah bagian kecil dari populasi yang diambil sebagaiobjek pengamatan karena dianggap bisa mewakili populasi. Hasil penelitian yangdidapatkan dari sampel ini pada akhirnya akan digunakan dalam menentukankesimpulan atas populasi.

 

► Dari pengertian di atas kita bisa menyimpulkan perbedaannyayakni bahwa populasi adalah bagian besar dari sampel dan sama sama objek penelitan, namun yangmenjadi objek penelitian secara langsung adalah sampel.

 

✽ Untuk memahami perbedaan populasi dan sampel, silahkan simakilustrasi berikut ini:

 

A pergi membeli buah lengkeng di toko buah. Kumpulan buahlengkeng ditumpuk pada sebuah rak. Untuk memastikan rasa dari buah lengkengtersebut, A kemudian mengambil beberapa buah lengkeng dan dicoba lansung.Karena buah lengkeng yang dicobanya manis, maka A pun membeli buah di tokotersebut.

 

Populasi pada ilustrasi di atas adalah seluruh buah lengkengyang ada pada rak di toko buah tadi. Adapun sampel adalah yang si A ambil untukdicicipi dengan tujuan untuk menentukan rasa manisnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 Feb 15