✧Quiz✧ Perhatikan gambar samping : Besar <1 adalah 95°, dan besar

Berikut ini adalah pertanyaan dari Salmongoyeng948 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

✧Quiz✧Perhatikan gambar samping : Besar <1 adalah 95°, dan besar <2 adalah 110°. Besar < 3 adalah?
✧Quiz✧
Perhatikan gambar samping : Besar <1 adalah 95°, dan besar <2 adalah 110°. Besar < 3 adalah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban serta penjelasan:

jawabannya adalah 15°

penjelasan terlampir

maaf kalau salah salmon

Selamat mengerjakan

@belajar bersama pijay1234

Perhatikan gambar samping : Besar <1 adalah 95°, dan besar <2 adalah 110°. Besar < 3 adalah?✧< JAWABAN >✧15°╰┈➤ PEMBAHASAN///•\\Sudut//•Sudut merupakan hal yang dibentuk oleh pertemuan antara dua buah sinar ataupun dua garis lurus.Bagian-bagian pada suatu sudut:Kaki SudutMerupakan garis sinar yang membentuk sudut tersebut.Titik SudutMerupakan titik pangkal atau  titik potong tempat berhimpitnya garis sinar.Daerah SudutDaerah atau ruang yang terdapat diantara dua kaki sudut.Jenis-jenis SudutSudut yang besarnya 90° disebut sebagai sudut siku-siku.Sudut yang besarnya 180° disebut sebagai sudut lurus.Sudut yang besarnya antara 0° serta 90° disebut sebagai sudut lancip.Sudut yang besarnya antara 90° serta 180° (90°< D < 180°) disebut sebagai sudut tumpul.Sudut yang besarnya lebih dari 180° serta kurang dari 360° (180° < D < 360°) disebut sebagai sudut refleks.Jumlah dua sudut yang saling berpelurus (bersuplemen) yaitu 180°. Sudut yang satu adalah pelurus dari sudut yang lain.____________________________________Penyelesaian:∠1 = ∠5 = 95° (sudut dalam berseberangan)∠2 + ∠6 = 180° (saling berpelurus)110° + ∠6 = 180°∠6 = 180 – 110      =  70°∠5 + ∠6 + ∠3   = 180°95° + 70° + ∠3 = 180°        165° + ∠3 = 180°                    ∠3 = 15° ======================================➟ DETAIL JAWABANKelas: 6Mata Pelajaran: MatematikaMateri: SudutKata Kunci: Sudut◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇◇#BelajarBersamaBrainly#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SameShark948 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21