tolong dijawab ya jangan ngasal​

Berikut ini adalah pertanyaan dari anikistini12 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong dijawab ya jangan ngasal​
tolong dijawab ya jangan ngasal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban singkat :

  1. Keliling setengah lingkaran = 51,4 cm
  2. Keliling seperempat lingkaran = 75 cm
  3. Keliling bangun tersebut = 1.428 cm
  4. Keliling bangun tersebut = 80 cm

Jalan pengerjaan dapat dilihat di bagian Pembahasan

Pendahuluan :

Lingkaran adalah himpunan semua titik dibidang datar yang berjarak sama dari suatu titik tetap di bidang tertentu.

 \\

Rumus umum lingkaran :

 \boxed{L = \pi {r}^{2}}

 \boxed{K = 2\pi r \: atau \: K = \pi d}

dimana :

L = luas lingkaran

K = keliling lingkaran

π =  \frac {22}{7} atau 3,14

r = jari-jari lingkaran

d = diameter lingkaran

\\

Pembahasan :

Diketahui :

  1. Jari-jari 10 cm
  2. Jari-jari 21 cm
  3. Jari-jari 200 cm
  4. Jari-jari lingkaran besar 14 cm, jari-jari lingkaran kecil = 14 ÷ 2 = 7 cm

Ditanya :

  1. Keliling setengah lingkaran tersebut ?
  2. Keliling seperempat lingkaran tersebut ?
  3. Keliling bangun tersebut ?
  4. Keliling bangun tersebut ?

Jawab :

Soal Nomor 1 :

Rumus untuk keliling setengah lingkaran :

 K = (\pi r) + d

Maka :

 K = (3,14 \times 10) + 20

 K = ( 31,4) + 20

 K = 31,4 + 20

 \boxed{K = 51,4 \:cm}

 \\

Soal Nomor 2 :

Rumus untuk keliling seperempat lingkaran :

 K = (\frac {1}{2} \pi r) + d

Maka :

 K = (\frac {1}{2} \times \frac {22}{7} \times 21) + 42

 K = (\frac {22}{14} \times 21) + 42

 K = (\frac {22}{2} \times 3) + 42

 K = (11 \times 3) + 42

 K = 33 + 42

 \boxed{K = 75\: cm}

 \\

Soal Nomor 3 :

Untuk soal nomor 3, itu terdiri dari 2 buah  \frac {1}{4} lingkaran dan 2 persegi utuh.

Untuk garis yang berwarna ungu kita tidak perlu menghitungnya (bisa dilihat dilampiran gambar 3).

  • Keliling 2 buah  \frac {1}{4} lingkaran, dengan mengabaikan diameter didalamnya. Kita dapat menggunakan rumus panjang busur lingkaran. Perlu diingat seperempat lingkaran memiliki besar sudut yaitu 90°

 Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling

 Panjang\:Busur = \frac {90^o}{360^o}\times 2\pi r

 Panjang\:Busur = \frac {1}{4}\times 2\times 3,14 \times 200

 Panjang\:Busur = \frac {2}{4}\times 3,14 \times 200

 Panjang\:Busur = \frac {6,28}{4}\times \times 200

 Panjang\:Busur = 1,57 \times 200

 Panjang \:Busur = 314 cm

Karena terdapat 2 buah seperempat lingkaran, maka panjang busur tadi kita kalikan dengan 2 :

 K = 314 cm \times 2

 K = 628 \:cm

 \\

  • Keliling 2 buah persegi. Karena terdapat 4 sisi persegi yang tidak dihitung maka hasil keliling 2 persegi nanti kita kurangkan dengan 800 cm (didapat dari sisi 200 cm × 4)

 K= (4s)

 K= (4\times 200)

 K= 800

Karena terdapat 2 persegi kita kalikan dengan 2 :

 K = 800 cm \times 2

 K= 1.600 cm

Setelah itu dikurangkan dengan 800 cm (sisi yang tidak dihitung)

 K= 1.600 cm - 800 cm

K = 800 \:cm

 \\

Keliling gabungan :

Keliling lingkaran + keliling persegi

628 cm + 800 cm

 \boxed {Keliling \:Total = 1.428 cm}

 \\

Soal Nomor 4 :

Untuk soal nomor 4 terdiri dari setengah lingkaran yang didalamnya terdapat setengah lingkaran yang tidak diarsir. (Bisa dilihat di gambar 4)

Keliling setengah lingkaran besar :

 K = (\pi r) + d

 K = (\frac {22}{7}\times 14) + 28

 K = (22 \times 2) + 28

 K = 44 + 28

 K = 72\: cm

 \\

Diameter setengah lingkaran kecil = 14 cm

 \\

Perlu diingat setengah lingkaran memiliki besar sudut yaitu 180°. Panjang busur setengah lingkaran kecil :

 Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling

 Panjang\:Busur = \frac {180^o}{360^o}\times 2\pi r

 Panjang\:Busur = \frac {1}{2}\times 2 \times \frac {22}{7} \times 7

 Panjang\:Busur = \frac {2}{2}\times \frac {22}{7} \times 7

 Panjang\:Busur = 1 \times \frac {22}{7} \times 7

 Panjang\:Busur = \frac {22}{7} \times 7

 Panjang \:Busur = 22 cm

 \\

Keliling total :

Keliling setengah lingkaran besar + panjang busur lingkaran kecil - diameter setengah lingkaran kecil

 72 cm + 22 cm -14 cm

 94 cm - 14 cm

 \boxed {Keliling\: Total = 80 \: cm}

Kesimpulan :

  1. Keliling setengah lingkaran = 51,4 cm
  2. Keliling seperempat lingkaran = 75 cm
  3. Keliling bangun tersebut = 1.428 cm
  4. Keliling bangun tersebut = 80 cm

Pelajari Lebih Lanjut :

1) Menghitung Luas Juring dan Panjang Busur

2) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Luar Lingkaran

3) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Dalam Lingkaran

Detail Jawaban

  • Mapel : Matematika
  • Kelas : 8
  • Materi : Lingkaran
  • Kata Kunci : Keliling Lingkaran, Soal HOTS tentang Keliling Lingkaran
  • Kode Soal : 2
  • Kode Kategorisasi : 8.2.7

==============================================================

Jawaban singkat :Keliling setengah lingkaran = 51,4 cmKeliling seperempat lingkaran = 75 cmKeliling bangun tersebut = 1.428 cmKeliling bangun tersebut = 80 cm Jalan pengerjaan dapat dilihat di bagian PembahasanPendahuluan :Lingkaran adalah himpunan semua titik dibidang datar yang berjarak sama dari suatu titik tetap di bidang tertentu. [tex] \\[/tex]Rumus umum lingkaran :[tex] \boxed{L = \pi {r}^{2}}[/tex][tex] \boxed{K = 2\pi r \: atau \: K = \pi d}[/tex]dimana :L = luas lingkaranK = keliling lingkaranπ = [tex] \frac {22}{7}[/tex] atau 3,14r = jari-jari lingkaran d = diameter lingkaran [tex]\\[/tex]Pembahasan :Diketahui :Jari-jari 10 cmJari-jari 21 cmJari-jari 200 cmJari-jari lingkaran besar 14 cm, jari-jari lingkaran kecil = 14 ÷ 2 = 7 cmDitanya :Keliling setengah lingkaran tersebut ?Keliling seperempat lingkaran tersebut ?Keliling bangun tersebut ?Keliling bangun tersebut ?Jawab :Soal Nomor 1 :Rumus untuk keliling setengah lingkaran :[tex] K = (\pi r) + d [/tex]Maka :[tex] K = (3,14 \times 10) + 20 [/tex][tex] K = ( 31,4) + 20 [/tex][tex] K = 31,4 + 20 [/tex][tex] \boxed{K = 51,4 \:cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 2 :Rumus untuk keliling seperempat lingkaran :[tex] K = (\frac {1}{2} \pi r) + d[/tex]Maka :[tex] K = (\frac {1}{2} \times \frac {22}{7} \times 21) + 42[/tex][tex] K = (\frac {22}{14} \times 21) + 42[/tex][tex] K = (\frac {22}{2} \times 3) + 42[/tex][tex] K = (11 \times 3) + 42[/tex][tex] K = 33 + 42[/tex][tex] \boxed{K = 75\: cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 3 :Untuk soal nomor 3, itu terdiri dari 2 buah [tex] \frac {1}{4}[/tex] lingkaran dan 2 persegi utuh.Untuk garis yang berwarna ungu kita tidak perlu menghitungnya (bisa dilihat dilampiran gambar 3).Keliling 2 buah [tex] \frac {1}{4}[/tex] lingkaran, dengan mengabaikan diameter didalamnya. Kita dapat menggunakan rumus panjang busur lingkaran. Perlu diingat seperempat lingkaran memiliki besar sudut yaitu 90°[tex] Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {90^o}{360^o}\times 2\pi r[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {1}{4}\times 2\times 3,14 \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {2}{4}\times 3,14 \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {6,28}{4}\times \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = 1,57 \times 200[/tex][tex] Panjang \:Busur = 314 cm[/tex]Karena terdapat 2 buah seperempat lingkaran, maka panjang busur tadi kita kalikan dengan 2 :[tex] K = 314 cm \times 2[/tex][tex] K = 628 \:cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling 2 buah persegi. Karena terdapat 4 sisi persegi yang tidak dihitung maka hasil keliling 2 persegi nanti kita kurangkan dengan 800 cm (didapat dari sisi 200 cm × 4)[tex] K= (4s)[/tex][tex] K= (4\times 200)[/tex][tex] K= 800[/tex]Karena terdapat 2 persegi kita kalikan dengan 2 :[tex] K = 800 cm \times 2[/tex][tex] K= 1.600 cm[/tex]Setelah itu dikurangkan dengan 800 cm (sisi yang tidak dihitung)[tex] K= 1.600 cm - 800 cm[/tex][tex]K = 800 \:cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling gabungan :Keliling lingkaran + keliling persegi [tex]628 cm + 800 cm [/tex][tex] \boxed {Keliling \:Total = 1.428 cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 4 :Untuk soal nomor 4 terdiri dari setengah lingkaran yang didalamnya terdapat setengah lingkaran yang tidak diarsir. (Bisa dilihat di gambar 4)Keliling setengah lingkaran besar :[tex] K = (\pi r) + d [/tex][tex] K = (\frac {22}{7}\times 14) + 28 [/tex][tex] K = (22 \times 2) + 28 [/tex][tex] K = 44 + 28 [/tex][tex] K = 72\: cm[/tex][tex] \\[/tex]Diameter setengah lingkaran kecil = 14 cm[tex] \\[/tex]Perlu diingat setengah lingkaran memiliki besar sudut yaitu 180°. Panjang busur setengah lingkaran kecil :[tex] Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {180^o}{360^o}\times 2\pi r [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {1}{2}\times 2 \times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {2}{2}\times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = 1 \times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang \:Busur = 22 cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling total :Keliling setengah lingkaran besar + panjang busur lingkaran kecil - diameter setengah lingkaran kecil[tex] 72 cm + 22 cm -14 cm [/tex][tex] 94 cm - 14 cm[/tex][tex] \boxed {Keliling\: Total = 80 \: cm}[/tex]Kesimpulan :Keliling setengah lingkaran = 51,4 cmKeliling seperempat lingkaran = 75 cmKeliling bangun tersebut = 1.428 cmKeliling bangun tersebut = 80 cmPelajari Lebih Lanjut :1) Menghitung Luas Juring dan Panjang Busurhttps://brainly.co.id/tugas/214249422) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Luar Lingkaranhttps://brainly.co.id/tugas/278602003) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Dalam Lingkaranhttps://brainly.co.id/tugas/29525195Detail JawabanMapel : Matematika Kelas : 8Materi : Lingkaran Kata Kunci : Keliling Lingkaran, Soal HOTS tentang Keliling LingkaranKode Soal : 2Kode Kategorisasi : 8.2.7==============================================================Jawaban singkat :Keliling setengah lingkaran = 51,4 cmKeliling seperempat lingkaran = 75 cmKeliling bangun tersebut = 1.428 cmKeliling bangun tersebut = 80 cm Jalan pengerjaan dapat dilihat di bagian PembahasanPendahuluan :Lingkaran adalah himpunan semua titik dibidang datar yang berjarak sama dari suatu titik tetap di bidang tertentu. [tex] \\[/tex]Rumus umum lingkaran :[tex] \boxed{L = \pi {r}^{2}}[/tex][tex] \boxed{K = 2\pi r \: atau \: K = \pi d}[/tex]dimana :L = luas lingkaranK = keliling lingkaranπ = [tex] \frac {22}{7}[/tex] atau 3,14r = jari-jari lingkaran d = diameter lingkaran [tex]\\[/tex]Pembahasan :Diketahui :Jari-jari 10 cmJari-jari 21 cmJari-jari 200 cmJari-jari lingkaran besar 14 cm, jari-jari lingkaran kecil = 14 ÷ 2 = 7 cmDitanya :Keliling setengah lingkaran tersebut ?Keliling seperempat lingkaran tersebut ?Keliling bangun tersebut ?Keliling bangun tersebut ?Jawab :Soal Nomor 1 :Rumus untuk keliling setengah lingkaran :[tex] K = (\pi r) + d [/tex]Maka :[tex] K = (3,14 \times 10) + 20 [/tex][tex] K = ( 31,4) + 20 [/tex][tex] K = 31,4 + 20 [/tex][tex] \boxed{K = 51,4 \:cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 2 :Rumus untuk keliling seperempat lingkaran :[tex] K = (\frac {1}{2} \pi r) + d[/tex]Maka :[tex] K = (\frac {1}{2} \times \frac {22}{7} \times 21) + 42[/tex][tex] K = (\frac {22}{14} \times 21) + 42[/tex][tex] K = (\frac {22}{2} \times 3) + 42[/tex][tex] K = (11 \times 3) + 42[/tex][tex] K = 33 + 42[/tex][tex] \boxed{K = 75\: cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 3 :Untuk soal nomor 3, itu terdiri dari 2 buah [tex] \frac {1}{4}[/tex] lingkaran dan 2 persegi utuh.Untuk garis yang berwarna ungu kita tidak perlu menghitungnya (bisa dilihat dilampiran gambar 3).Keliling 2 buah [tex] \frac {1}{4}[/tex] lingkaran, dengan mengabaikan diameter didalamnya. Kita dapat menggunakan rumus panjang busur lingkaran. Perlu diingat seperempat lingkaran memiliki besar sudut yaitu 90°[tex] Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {90^o}{360^o}\times 2\pi r[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {1}{4}\times 2\times 3,14 \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {2}{4}\times 3,14 \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {6,28}{4}\times \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = 1,57 \times 200[/tex][tex] Panjang \:Busur = 314 cm[/tex]Karena terdapat 2 buah seperempat lingkaran, maka panjang busur tadi kita kalikan dengan 2 :[tex] K = 314 cm \times 2[/tex][tex] K = 628 \:cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling 2 buah persegi. Karena terdapat 4 sisi persegi yang tidak dihitung maka hasil keliling 2 persegi nanti kita kurangkan dengan 800 cm (didapat dari sisi 200 cm × 4)[tex] K= (4s)[/tex][tex] K= (4\times 200)[/tex][tex] K= 800[/tex]Karena terdapat 2 persegi kita kalikan dengan 2 :[tex] K = 800 cm \times 2[/tex][tex] K= 1.600 cm[/tex]Setelah itu dikurangkan dengan 800 cm (sisi yang tidak dihitung)[tex] K= 1.600 cm - 800 cm[/tex][tex]K = 800 \:cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling gabungan :Keliling lingkaran + keliling persegi [tex]628 cm + 800 cm [/tex][tex] \boxed {Keliling \:Total = 1.428 cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 4 :Untuk soal nomor 4 terdiri dari setengah lingkaran yang didalamnya terdapat setengah lingkaran yang tidak diarsir. (Bisa dilihat di gambar 4)Keliling setengah lingkaran besar :[tex] K = (\pi r) + d [/tex][tex] K = (\frac {22}{7}\times 14) + 28 [/tex][tex] K = (22 \times 2) + 28 [/tex][tex] K = 44 + 28 [/tex][tex] K = 72\: cm[/tex][tex] \\[/tex]Diameter setengah lingkaran kecil = 14 cm[tex] \\[/tex]Perlu diingat setengah lingkaran memiliki besar sudut yaitu 180°. Panjang busur setengah lingkaran kecil :[tex] Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {180^o}{360^o}\times 2\pi r [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {1}{2}\times 2 \times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {2}{2}\times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = 1 \times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang \:Busur = 22 cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling total :Keliling setengah lingkaran besar + panjang busur lingkaran kecil - diameter setengah lingkaran kecil[tex] 72 cm + 22 cm -14 cm [/tex][tex] 94 cm - 14 cm[/tex][tex] \boxed {Keliling\: Total = 80 \: cm}[/tex]Kesimpulan :Keliling setengah lingkaran = 51,4 cmKeliling seperempat lingkaran = 75 cmKeliling bangun tersebut = 1.428 cmKeliling bangun tersebut = 80 cmPelajari Lebih Lanjut :1) Menghitung Luas Juring dan Panjang Busurhttps://brainly.co.id/tugas/214249422) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Luar Lingkaranhttps://brainly.co.id/tugas/278602003) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Dalam Lingkaranhttps://brainly.co.id/tugas/29525195Detail JawabanMapel : Matematika Kelas : 8Materi : Lingkaran Kata Kunci : Keliling Lingkaran, Soal HOTS tentang Keliling LingkaranKode Soal : 2Kode Kategorisasi : 8.2.7==============================================================Jawaban singkat :Keliling setengah lingkaran = 51,4 cmKeliling seperempat lingkaran = 75 cmKeliling bangun tersebut = 1.428 cmKeliling bangun tersebut = 80 cm Jalan pengerjaan dapat dilihat di bagian PembahasanPendahuluan :Lingkaran adalah himpunan semua titik dibidang datar yang berjarak sama dari suatu titik tetap di bidang tertentu. [tex] \\[/tex]Rumus umum lingkaran :[tex] \boxed{L = \pi {r}^{2}}[/tex][tex] \boxed{K = 2\pi r \: atau \: K = \pi d}[/tex]dimana :L = luas lingkaranK = keliling lingkaranπ = [tex] \frac {22}{7}[/tex] atau 3,14r = jari-jari lingkaran d = diameter lingkaran [tex]\\[/tex]Pembahasan :Diketahui :Jari-jari 10 cmJari-jari 21 cmJari-jari 200 cmJari-jari lingkaran besar 14 cm, jari-jari lingkaran kecil = 14 ÷ 2 = 7 cmDitanya :Keliling setengah lingkaran tersebut ?Keliling seperempat lingkaran tersebut ?Keliling bangun tersebut ?Keliling bangun tersebut ?Jawab :Soal Nomor 1 :Rumus untuk keliling setengah lingkaran :[tex] K = (\pi r) + d [/tex]Maka :[tex] K = (3,14 \times 10) + 20 [/tex][tex] K = ( 31,4) + 20 [/tex][tex] K = 31,4 + 20 [/tex][tex] \boxed{K = 51,4 \:cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 2 :Rumus untuk keliling seperempat lingkaran :[tex] K = (\frac {1}{2} \pi r) + d[/tex]Maka :[tex] K = (\frac {1}{2} \times \frac {22}{7} \times 21) + 42[/tex][tex] K = (\frac {22}{14} \times 21) + 42[/tex][tex] K = (\frac {22}{2} \times 3) + 42[/tex][tex] K = (11 \times 3) + 42[/tex][tex] K = 33 + 42[/tex][tex] \boxed{K = 75\: cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 3 :Untuk soal nomor 3, itu terdiri dari 2 buah [tex] \frac {1}{4}[/tex] lingkaran dan 2 persegi utuh.Untuk garis yang berwarna ungu kita tidak perlu menghitungnya (bisa dilihat dilampiran gambar 3).Keliling 2 buah [tex] \frac {1}{4}[/tex] lingkaran, dengan mengabaikan diameter didalamnya. Kita dapat menggunakan rumus panjang busur lingkaran. Perlu diingat seperempat lingkaran memiliki besar sudut yaitu 90°[tex] Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {90^o}{360^o}\times 2\pi r[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {1}{4}\times 2\times 3,14 \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {2}{4}\times 3,14 \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {6,28}{4}\times \times 200[/tex][tex] Panjang\:Busur = 1,57 \times 200[/tex][tex] Panjang \:Busur = 314 cm[/tex]Karena terdapat 2 buah seperempat lingkaran, maka panjang busur tadi kita kalikan dengan 2 :[tex] K = 314 cm \times 2[/tex][tex] K = 628 \:cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling 2 buah persegi. Karena terdapat 4 sisi persegi yang tidak dihitung maka hasil keliling 2 persegi nanti kita kurangkan dengan 800 cm (didapat dari sisi 200 cm × 4)[tex] K= (4s)[/tex][tex] K= (4\times 200)[/tex][tex] K= 800[/tex]Karena terdapat 2 persegi kita kalikan dengan 2 :[tex] K = 800 cm \times 2[/tex][tex] K= 1.600 cm[/tex]Setelah itu dikurangkan dengan 800 cm (sisi yang tidak dihitung)[tex] K= 1.600 cm - 800 cm[/tex][tex]K = 800 \:cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling gabungan :Keliling lingkaran + keliling persegi [tex]628 cm + 800 cm [/tex][tex] \boxed {Keliling \:Total = 1.428 cm}[/tex][tex] \\[/tex]Soal Nomor 4 :Untuk soal nomor 4 terdiri dari setengah lingkaran yang didalamnya terdapat setengah lingkaran yang tidak diarsir. (Bisa dilihat di gambar 4)Keliling setengah lingkaran besar :[tex] K = (\pi r) + d [/tex][tex] K = (\frac {22}{7}\times 14) + 28 [/tex][tex] K = (22 \times 2) + 28 [/tex][tex] K = 44 + 28 [/tex][tex] K = 72\: cm[/tex][tex] \\[/tex]Diameter setengah lingkaran kecil = 14 cm[tex] \\[/tex]Perlu diingat setengah lingkaran memiliki besar sudut yaitu 180°. Panjang busur setengah lingkaran kecil :[tex] Panjang\:Busur = \frac {\alpha}{360^o}\times Keliling [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {180^o}{360^o}\times 2\pi r [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {1}{2}\times 2 \times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {2}{2}\times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = 1 \times \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang\:Busur = \frac {22}{7} \times 7 [/tex][tex] Panjang \:Busur = 22 cm[/tex][tex] \\[/tex]Keliling total :Keliling setengah lingkaran besar + panjang busur lingkaran kecil - diameter setengah lingkaran kecil[tex] 72 cm + 22 cm -14 cm [/tex][tex] 94 cm - 14 cm[/tex][tex] \boxed {Keliling\: Total = 80 \: cm}[/tex]Kesimpulan :Keliling setengah lingkaran = 51,4 cmKeliling seperempat lingkaran = 75 cmKeliling bangun tersebut = 1.428 cmKeliling bangun tersebut = 80 cmPelajari Lebih Lanjut :1) Menghitung Luas Juring dan Panjang Busurhttps://brainly.co.id/tugas/214249422) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Luar Lingkaranhttps://brainly.co.id/tugas/278602003) Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Dalam Lingkaranhttps://brainly.co.id/tugas/29525195Detail JawabanMapel : Matematika Kelas : 8Materi : Lingkaran Kata Kunci : Keliling Lingkaran, Soal HOTS tentang Keliling LingkaranKode Soal : 2Kode Kategorisasi : 8.2.7==============================================================

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KevinWinardi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jan 21