Dalam bahasa Arab, Gerakan Pembaruan Islam disebut dengan istilah… *​.

Berikut ini adalah pertanyaan dari tasarahayu1582 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dalam bahasa Arab, Gerakan Pembaruan Islam disebut dengan istilah… *​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tajdid

Penjelasan:

Pembaharuan Islam adalah upaya untuk menyesuaikan paham keagamaan Islam dengan perkembangan baru yang timbul dari kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi modern. Dalam bahasa Arab, gerakan pembaharuan Islam disebut dengan tajdid. Secara harfiah tajdid berarti pembaharuan, dan pelakunya disebut mujaddid.

Gerakan Tajdid atau pembaruan dalam Islam muncul pada periode modern, yakni sekitar abad ke-17 hingga abad ke-18, yang terinspirasi dari Ibnu Taimiyah. Munculnya gerakan ini berasal dari faktor internal umat Islam, yang waktu itu mulai dirusak oleh paham syirik dan bidah. Gerakan ini berhasil di Arab Saudi, kemudian berkembang hingga ke Benua Afrika, Timur Tengah, dan Asia Selatan.

Jadi, istilah gerakan pembaruan dalam dunia Islam adalah tajdid.

Semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh albertimmanuel85 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Aug 22