3. Apa yang Terjadi di Myanmar Sekarang dan Penyebab Kudeta

Berikut ini adalah pertanyaan dari ilhamrino371 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3. Apa yang Terjadi di Myanmar Sekarang dan Penyebab Kudeta MiliterSumber : https://tirto.id/
Kudeta militer adalah perebutan kekuasaan (pemerintahan) dengan paksa, yang dilakukan oleh
pihak militer. Perebutan kekuasaan saat ini sedang terjadi di Myanmar. Ancaman kudeta ini telah
menimbulkan ketegangan di seluruh negeri.
Dilansir BBC, Myanmar telah mengalami hampir 50 tahun pemerintahan di bawah rezim militer.
Negara ini kemudian bergerak menuju pemerintahan demokratis pada tahun 2011, dengan salah
satu tokohnya yaitu Aung San Suu Kyi.
Selama lima tahun terakhir, Suu Kyi dan partai Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) telah
memimpin Negara Seribu Pagoda setelah terpilih pada 2015 dalam pemungutan suara paling
bebas dan adil yang pernah terjadi di Myanmar. Pada Senin (1/2/2021) pagi, partai NLD dan Suu
Kyi seharusnya sudah memulai masa jabatan kedua.
25
ADPU4334
3 dari 3
Namun, militer Myanmar melakukan ambil alih pemerintahan dan menjadikan Aung San Suu Kyi
serta beberapa pejabat negara sebagai tahanan rumah. Yang menimbulkan pertanyaan: mengapa
militer merebut kekuasaan sekarang dan apa yang terjadi selanjutnya? Lanjutan….
Pertanyaan:
1. Apa yang menjadi sebab akibat dari kudeta militer Myanmar terhadap penguasanya?
2. Jika kita analisis berdasarkan pedoman BMP ADPU 4334 terdapat sumber dan jenis
kekuasaan, termasuk dalam jenis kekuasaan yang seperti apa aung suu kyi?berikan
alasannya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kudeta Myanmar itu diawali dengan adanya penangkapan para pejabat negara, pembubaran kabinet dan parlemen, serta perkara komite penyelenggaraan Pemilu. Akibatdari kudeta tersebut adalah adanya jutaan penduduk Myanmar yang terancam mengalami kelaparan karena rawan pangan meningkat sejak pascakudeta militer pada tanggal1 Feb tahun 2021 lalu sehingga memunculkan demontrasi yang besar-besaran dari penjuru negeri. Yang terdampak paling parah dalam hal ini adalah daerah perkotaan.

Pembahasan:

Kudeta merupakan suatu peristiwa dimana adanya pencabutan otoritas eksekutif pemerintah independen secara paksa, mendadak, dan ilegal. Biasanta kudeta ini dilakukan dengan kekerasan. Ditinjau dari segi ancamannya, kudeta ini akan mempengaruhi  kedaulatan negara. Bagi Myanmar, kasus kudeta ini merupakan yang kedua kalinya setelah kudeta pertama tahun 1962 - 1988 yang memberikan penderitaan bagi rakyat Myanmar kala itu, dan sekarang peristiwa tersebut terjadi kembali yang dimulai sejak Februari 2021 lalu.

Pelajari lebih lanjut:

Materi tentang Pengertian Kudeta yomemimo.com/tugas/6401374

#BelajarBersamaBrainly  #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Sep 22