Sebuah tabung tanpa tutup memiliki tinggi 12cm dan diameter 14cm.Luas

Berikut ini adalah pertanyaan dari gilangnoval39 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah tabung tanpa tutup memiliki tinggi 12cm dan diameter 14cm.Luas permukaan tabung tersebut adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

Sebuah tabung tanpa tutup memiliki tinggi 12 cm dan diameter 14 cm. Luas permukaan tabung tersebut adalah 229,43 cm³.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

penyelesaian soal :

diketahui : tabung tanpa tutup, tingginya (t) = 12 cm

                  diameter (d) = 14 cm  →  r = 1/2 diameter = 1/2 × 14 cm = 7 cm

ditanya : luas permukaan tabung ?

jawab :

  • menghitung luas permukaan tabung tanpa tutup menggunakan rumus berikut :

luas permukaan tabung = luas alas + luas selimut

                                        = πr² + 2πrt

                                        = 22/7  × 7² + 2 × 22/7 × 12

                                        = 154 + 75,43

                                        = 229,43 cm³

∴ kesimpulan luas permukaan tabung tanpa tutup adalah 229,43 cm³.

Pembahasan :

Tabung merupakan sebuah bangun ruang tiga dimensi yang memiliki tutup dan alas yang berbentuk lingkaran dengan ukuran yang sama dengan di selimuti oleh persegi panjang.

Ciri-ciri tabung  sebagai berikut :

  1. Mempunyai dua buah rusuk.
  2. Mempunyai alas dan tutup yang berbentuk lingkaran yang sama besar.

Rumus Volume Tabung

Untuk menghitung volume sebuah tabung kita bisa menggunakan rumus = Luas alas x tinggi.  sebelum menghitung volumenya maka kita harus mengetahui luas alas dari tabung tersebut.

Karena alas tabung berbentuk lingkaran maka rumus luas alas tabung adalah = π × r².

setelah mengetahui rumus alasnya maka dapat menggabungkan rumus volume sebuah tabung menjadi :

v = π × r² × t

Dimana : V = volume tabung.

               π = phi ( 22/7 atau 3,14 ).

               r  = jari-jari alas. ( r = setengah diameter )

               t  = tinggi tabung.


Permukaan Silinder

Permukaan silinder terdiri dari tiga bagian yaitu permukaan selimut silinder, permukaan alas silinder, dan permukaan tutup silinder. Selimut silinder adalah permukaan lengkung yang mengelilingi sumbu silinder. Permukaan silinder ini jika dibentangkan pada satu bidang datar merupakan sebuah bidang permukaan segi empat. Permukaan alas silinder adalah permukaan datar berbentuk lingkaran yang berada di bagian bawah silinder. Permukaan tutup silinder adalah permukaan datar berbentuk lingkaran yang berada di bagian atas silinder.


Cara Menghitung Luas Permukaan Selimut Silinder

Selimut silinder berupa bidang lengkung yang jika di bentangkan pada sebuah bidang datar akan membentuk bidang segi empat. Panjang segi empat tersebut sama dengan keliling lingkaran silinder yaitu  2πr, dan lebar segi empat tersebut sama dengan tinggi silinder yaitu t. Maka luas selimut silinder adalah:

Luas selimut silinder = keliling lingkaran x tinggi silinder

Luas selimut silinder = 2πr


Cara Menghitung Luas Permukaan Silinder

Luas bidang alas dan tutup dihitung dengan menggunakan rumus menghitung luas lingkaran yaitu πr². Maka luas silinder adalah:

Luas Permukaan Silinder = Luas alas + Luas tutup + Luas selimut

Luas Permukaan Silinder = 2πr² + 2πrt


Cara Menghitung Luas Permukaan Silinder  Tanpa Tutup

Luas bidang alas dihitung dengan menggunakan rumus menghitung luas lingkaran yaitu πr². Maka luas silinder adalah:

Luas silinder tanpa tutup = Luas alas + Luas selimut

Luas silinder tanpa tutup = πr² + 2πrt


Pelajari lebih lanjut :

materi tentang colume tabung yomemimo.com/tugas/728503

materi tentang luas permukaan tabung tanpa tutup yomemimo.com/tugas/3386513

-------------------------------------------------------------------------------------------------------

Detail Jawaban :

Kelas : 9

Mapel : matematika

Bab : 5

Kode : 9.2.5

Kata Kunci : tabung, luas, tanpa tutup

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riniadeoct dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 01 Apr 19