Manfaat terjadinya peristiwa efek rumah kaca yang terjadi secara alami

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadiakrnaa pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Manfaat terjadinya peristiwa efek rumah kaca yang terjadi secara alami terhadap bumi adalah A. meminimalkan penipisan lapisan ozonB. menjaga suhu bumi agar tetap hangat
C. menurunkan suhu bumi pemanasan berlebih agar tidak terjadi
D. menangkap radiasi sinar ultraviolet yang sangat berbahaya bagi makhluk hidup

tolong jawab ya kak

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Manfaat terjadinya peristiwa efek rumah kaca yang terjadi secara alami terhadap bumi adalah....?

Jawaban: (B)

Menjaga suhu bumi agar tetap hangat

Hasil analisis:

Dengan adanya efek rumah kaca, panas sinar matahari yang masuk kebumi tidak langsung keluar bumi begitu saja.

Akan tetapi ditangkap terlebih dahulu oleh efek rumah kaca, sehingga suhu bumi tetap terjaga.

Semoga membantu ya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ProInd dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 Aug 22