Berikut ini adalah pertanyaan dari gilangndra pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Aritmatika sosial adalah materi matematika yang berhubungan dengan kehidupan sehari", seperti menghitung harga jual, harga beli, untung, rugi, diskon, rabat, bruto, netto, tara, tangungan awal, tabungan ahir, bunga dll.
Beberapa rumus dalam bab Aritmatika sosial
- Bunga dalam tahunan = prosentase bunga tahunan x modal awal
- Bunga dalam bulanan = prosentase bunga tahunan x modal awal x bulan/12
- Tabungan awal = 100% / (100% + bunga%) x tabungan ahir
Pembahasan
Rumus yang diminta dalam soal ↓
Tabungan awal = 100%
-------------------------- x tabungan ahir
100% + bunga%
Contoh
Tabungan setelah 10 bulan Rp 110.000
Bunga 12% / tahun
Ditanya tab awal
Penjabaran:
Bunga 12% / tahun
Bunga 10 bulan = ¹⁰/₁₂ x 12% = 10%
Tab awal = 100%
------------------ x 110.000
100% + 10%
= ¹⁰⁰/₁₁₀ x 110.000
= 100.000
atau lebih detail bisa disimak videonya
contoh lain dapat disimak di linkk ↓
Pelajari Lebih Lanjut
- Contoh soal yang sesuai dengan maksud soal ini, dapat disimak juga di yomemimo.com/tugas/2285569
- Rumus cara mencari tabungan awal jika diketahui lama menabung, presentase bunga per thaun dan tabungan akhir setelah menabung beberapa bulan, dapat disimak di yomemimo.com/tugas/134717
- contoh soal masalah aritmatika sosial yang lain dapat juga disimak di yomemimo.com/tugas/17834231
- Rumus rumus Aritmatika lebih lengkap dapat disimak di yomemimo.com/tugas/85825
=============================
Detail Jawaban
Kelas : 7
Mapel : Matematika
Kategori : Aritmatika Sosial
Kode : 7.2.7
Kata Kunci : Tabungan awal, tabungan ahir, suku bunga, lama menabung
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 14 Jul 14