40.) Diagram tersebut merupakan data pesertaekstrakurikuler SD. Pelangi. Ada 20%

Berikut ini adalah pertanyaan dari DAVIDGAMEPLAYS pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

40.) Diagram tersebut merupakan data pesertaekstrakurikuler SD. Pelangi. Ada 20% siswa
yang mengikuti Seni Musik dan 60 siswa yang
mengikuti Pramuka. Berapakah jumlah seluruh
siswa SD. Pelangi yang mengikuti kegiatan
ekstrakurikuler ?
A. 200 siswa
B. 180 siswa
C. 160 siswa
D. 120 siswa​
40.) Diagram tersebut merupakan data pesertaekstrakurikuler SD. Pelangi. Ada 20% siswayang mengikuti Seni Musik dan 60 siswa yangmengikuti Pramuka. Berapakah jumlah seluruhsiswa SD. Pelangi yang mengikuti kegiatanekstrakurikuler ?A. 200 siswaB. 180 siswaC. 160 siswaD. 120 siswa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

A. 200 siswa

Pembahasan

Diagram tersebut merupakan data peserta ekstrakurikuler SD. Pelangi. Ada 20% siswa yang mengikuti Seni Musik dan 60 siswa yang mengikuti Pramuka. Berapakah jumlah seluruh siswa SD. Pelangi yang mengikuti kegiatan

ekstrakurikuler ?

  • Diket:- 20% seni musik

- 90/360×100% =25% sepak bola, dan karate

- 100%-(20+25+25)% =30% pramuka

- 60 siswa ikut Pramuka

  • Ditanya : jumlah seluruh Siswa SD pelangi
  • JAWAB :

- Jumlah siswa yang mengikuti seni musik

 \frac{20}{30} \times 60 = 40

-Jumlah siswa yang mengikuti sepak bola

 \frac{25}{30} \times 60 = 50

-Jumlah siswa yang mengikuti karate

 \frac{25}{30} \times 60 = 50

-Jumlah seluruh siswa

60+40+50+50=200 siswa

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 16nurazizah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21