Berikut ini adalah pertanyaan dari auraluna86 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nia menbung setip 12 hari sekali. lisa menbung setiap 15 hari sekali. Doni menabung 30 hari sekali. merupakan salah satu soal bab KPK.
Kelipatan adalah hasil kali suatu bilangan gengan bilangan asli secara berurutan
Kelipatan persekutuan adalah hasil kali 2 bilangan dengan bilangan asli yang hasilnya sama
Kelipatan persekutuan terkecil adalah hasil kali 2 bilangan dengan bilangan asli yang hasilnya sama dan merupakan bilangan yang paling kecil
Pembahasan
Penyelesaian dengan langkah-langkah:
Diketahui:
- Nia menabung setiap 12 hari sekali.
- Lisa menabung setiap 15 hari sekali.
- Doni menabung setiap 30 hari sekali.
- Mereka menabung bersama pada tanggal 4 agustus 2018.
Ditanya:
Pada tanggal berapa mereka menabung bersama lagi?
Jawab:
kita cari KPK dari 12, 15 dan 30 terlebih dahulu
12 15 30
∧ ∧ ∧
2 6 3 5 2 15
∧ ∧
2 3 3 5
12 = 2² x 3
15 = 3 x 5
30 = 2 x 3 x 5
KPK dari 12, 15 dan 30 adalah 2² x 3 x 5 = 60
Karena KPK nya 60, maka mereka menabung bersama" lagi setelah 60 hari dari tgl 4 agustus 2018, ingat bulan agustus usianya 31 hari, jadi 60 hari setelah tanggal 4 agustus adalah tanggal 3 oktober 2018
Jadi mereka menabung bersama-sama lagi pada tanggal 3 oktober 2018.
Pelajari lebih lanjut
Bab kelipatan jadi 1 bab dengan faktor, jika mau memperdalam soal pemfaktoran dapat disimak di
- yomemimo.com/tugas/429791
- yomemimo.com/tugas/3122519
- yomemimo.com/tugas/331775
- yomemimo.com/tugas/12659202
- yomemimo.com/tugas/1946491
===================================
Detail Jawaban
Kelas : 4
Mapel : matematika
Kategori : faktor dan kelipatan
Kode : 4.2.2
Kata kunci : faktor, faktor prima, faktorisasi prima, faktor persekutuan, faktor persekutuan terbesar, kelipatan, kelipatan persekutuan, kelipatan persekutuan terkecil
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 19 Mar 19