sudut pusat dan sudut keliling bentuk menyerupai mata panah ukurlah

Berikut ini adalah pertanyaan dari gendismeina929 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

sudut pusat dan sudut keliling bentuk menyerupai mata panah ukurlah besar sudut A dan B pada lingkaran di samping​
sudut pusat dan sudut keliling bentuk menyerupai mata panah ukurlah besar sudut A dan B pada lingkaran di samping​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ukuran sudut A sebesar 2 kali besar sudut B.

Pembahasan

Pada suatu lingkaran, terdapatsudutdengan ciri menghadap suatu busur yang sama.

  • Sudut pusat adalah sudut yang terbentuk dari perpotongan jari-jari lingkaran.
  • Sudut keliling adalah sudut yang terbentuk dari perpotongan tembereng lingkaran tepat di sisi lingkaran.

Apabila menghadap busur yang sama, maka:

  • Sudut Pusat = 2 x Sudut Keliling

Karena sudut A dan B menghadap busur yang sama , dengan:

  • Sudut A = Sudut Pusat
  • Sudut B = Sudut Keliling

Maka, Sudut A = 2 x Sudut B

Sehingga, dalam kasus yang serupa, kita dapat menentukan besar sudut yang lain apabila salah satu sudut sudah diketahui besarnya.

Pelajari lebih lanjut,

Materi tentang garis dan sudut: yomemimo.com/tugas/10646999

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hanifchoirunnisa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 May 22