diketahui luas permukaan tabung 2992 dm², jari-jari alasnya 14 dm²,

Berikut ini adalah pertanyaan dari natasyaputrisa71 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

diketahui luas permukaan tabung 2992 dm², jari-jari alasnya 14 dm², maka tinggi tabung tersebut adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Diketahui luas permukaan tabung 2.992 dm², Jari jari alasnya 14 dm, maka tinggi tabung tersebut adalah 27 dm.

Pembahasan:

Bangun Ruang Tiga Dimensi adalah bangun yang memiliki volume dengan dibatasi oleh sisi. Bangun Ruang memiliki banyak jenis, contohnya yaitu bangun prisma, kubus, balok, kerucut, dan sebagainya.

Tabung adalah bangun ruang tiga dimensi yang memiliki alas dan tutup berbentuk lingkaran yang sejajar dan sebuah persegi panjang yang mengelilingi alas dan tutup tabung tersebut.

Berikut ini adalah Rumus rumus yang digunakan untuk menentukan luas permukaan dan volume tabung.

  • Luas alas = πr²
  • Luas selimut = 2πrt
  • Luas permukaan = πr² + 2πrt
  • Volume = πr²t
  • Keliling alas = 2πr

Keterangan:

  • t = Tinggi
  • r = Jari jari

π = 22/7 Untuk Kelipatan 7

π = 3,14 Untuk Kelipatan diluar 7

Penyelesaian:

Diketahui luas permukaan tabung 2.992 dm², Jari jari alasnya 14 dm, maka tinggi tabung tersebut adalah...

Diketahui =

  • Luas permukaan = 2.992 dm²
  • Jari jari alas = 14 dm

Ditanya =

  • Tinggi = ...?

Dijawab =

Lp = Luas alas + Luas selimut

Lp = πr² + 2πrt

Lp = 22/7 × 14² + 2 × 22/7 × 14t

Lp = 22 × 2 × 14 + 2 × 22 × 2t

Lp = 616 + 88t

88t = Lp - 616

88t = 2.992 - 616

88t = 2.376

t = 2.376 ÷ 88

t = 27 dm

Kesimpulan =

Maka tinggi tabung tersebut adalah 27 dm.

Pelajari Lebih Lanjut:

Contoh soal mengenai tabung =

______________________

Detail Jawaban:

  • Kelas = 8
  • Mapel = Matematika
  • Materi = Bangun Ruang
  • Kode = 8.2.8

Kata Kunci = Tabung, tinggi, luas permukaan, volume, lingkaran

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CattusCactus dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22