3. Jumlah tabungan 30 siswa kelas VI (dalam ribuan rupiah)

Berikut ini adalah pertanyaan dari dinapahrun1925 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. Jumlah tabungan 30 siswa kelas VI (dalam ribuan rupiah) adalah sebagaberikut
18, 20, 16, 17, 17, 19, 20, 22, 21, 19, 16, 17, 20, 20, 19, 18, 17, 16, 17, 21
17, 17, 16, 20, 20, 22, 22, 21, 19, 19.
Sajikan data di atas, dalam:
aTabel!
b. Diagram batang!
mohon bantuan nya ya kak di jawab dengan cara penyelesaian nya makasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawab:

itu harus di gambar kmu

nih aku simpulin

16 : ada 4  

17 : ada 7

18 : ada 2

19 : ada 5

20 : ada 6

21 : ada 3

22 : ada 3

nanti tinggal di buat gambar diagam sama tabel ya, untuk bentuk nya coba search aja, saran gunakan penggaris biar rapih

cmiiw

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh qiomilo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Jun 21