Quiz MatematikaKelas = VI Materi = Bangun RuangLevel = MediumKode

Berikut ini adalah pertanyaan dari DjuanWilliam pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Quiz MatematikaKelas = VI
Materi = Bangun Ruang
Level = Medium
Kode Kategorisasi = 6.2.4
____________________
Berikut Soalnya.
Sebuah Balok memiliki
Panjang 8 cm, Lebar 70 mm , Tinggi 0,5 dm. dan Kubus yang memiliki Rusuk 230 mm.

Pertanyaan
Tentukan Perbandingan Volume kedua bangun tersebut ! ( cm )
( Hati-hati )
____________________
Peraturan
- Dilarang melakukan Copy Paste!
- Jangan Ngasal!
- Usahakan yang Menjawab yang menguasai materi seperti ini!
- Gunakan Cara atau Penjelasan yang Sedetail mungkin.
- Jangan Spam!

Yang mengikuti Peraturan di atas akan saya berikan BA. Pengecualian yang tidak melakukan Peraturan di atas akan saya Report serta Warning pada akun anda!

-Ganbatte-

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

✏Penyelesaian⤵

Diketahui bahwa :

• Balok

p = 8 cm

ℓ = 70 mm = (70/10) cm = 7 cm

t = 0,5 dm = (0,5 × 10) cm = 5 cm

• Kubus

Rusuk = s = 230 mm = (230/10) cm = 23 cm

Sehingga :

• Volume balok

V = p × ℓ × t

V = 8 × 7 × 5

V = 280 cm³

• Volume kubus

V = s × s × s

V = s³

V = 23³

V = 12.167 cm³

Maka perbandingan volume balok dan kubus :

=> 280 : 12.167

_~semoga membantu~_

_maaf jika salah_

diketahui Balok :p = 8 cml = 70 mmt = 0,5 dm» 70 mm = ... cm= 70 ÷ 10= 7 cm» 0,5 dm = ... cm= 0,5 × 10= 5 cm➡️ hitung volume balokv = p × l × tv = 8 × 7 × 5v = 280 cm³diketahui kubus :230 mm» 230 mm = ... cm= 230 ÷ 10= 23 cm➡️ hitung volume kubusv = r × r × rv = 23 × 23 × 23v = 12.167 cm³➡️ hitung perbandingan volume v. balok : v. kubus = = 280 cm³ : 12.167 cm³Note ⏪mohon dikoreksi jika ada kesalahanjangan langsung dilaporkan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jesika3678 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21