Dari 150 siswa diwawancarai tentang kesukaan membaca berita 100 siswa

Berikut ini adalah pertanyaan dari lukenbrema2612 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dari 150 siswa diwawancarai tentang kesukaan membaca berita 100 siswa memilih media online dan 50 siswa memilih media cetak.Rasio banyak siswa yang memilih media online terhadap jumlah siswa yang di wawancarai adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hai sobat dapp0_^.Kembali lagi di brainly.Sekarang Dapp0 akan kembali menjawab pertanyaan di atas.Nah sekarang kita membahas tentang Rasio

PEMBAHASAN

Rasio adalah perbandingan dua besaran yg sejenis.Di soal ini kita hanya perlu meneliti tentang rasio banyak siswa yang memilih media online terhadap jumlah siswa yang di wawancarai,Jadi untuk jumlah siswa yg memilih media cetak nggak usah di masukin.Dan ingat bahwa tanda rasio yaitu ( : ) Bisa juga tanda nya per.

PENYELESAIAN

Diketahui:

  • Siswa yg di wawancarai : 150 siswa
  • Media online. : 100 siswa
  • Media cetak. : 50 siswa

Ditanyakan:

Rasio banyak siswa yang memilih media online terhadap jumlah siswa yang di wawancarai?

Jawab:

Media online : Siswa wawancara

100. : 150

2. : 3

Jadi perbandingannya paling sederhananya adalah 2 : 3

Jangan lupa untuk selalu ngucapin terimakasih dan jangan lupa untuk Follow IG @dappa_o

#JadikanJawabanTERBAIK

#SemogaMembantu

#[email protected]_o

Hai sobat dapp0_^.Kembali lagi di brainly.Sekarang Dapp0 akan kembali menjawab pertanyaan di atas.Nah sekarang kita membahas tentang RasioPEMBAHASANRasio adalah perbandingan dua besaran yg sejenis.Di soal ini kita hanya perlu meneliti tentang rasio banyak siswa yang memilih media online terhadap jumlah siswa yang di wawancarai,Jadi untuk jumlah siswa yg memilih media cetak nggak usah di masukin.Dan ingat bahwa tanda rasio yaitu ( : ) Bisa juga tanda nya per.PENYELESAIANDiketahui:Siswa yg di wawancarai : 150 siswaMedia online. : 100 siswaMedia cetak. : 50 siswaDitanyakan:Rasio banyak siswa yang memilih media online terhadap jumlah siswa yang di wawancarai?Jawab:Media online : Siswa wawancara 100. : 150 2. : 3Jadi perbandingannya paling sederhananya adalah 2 : 3Jangan lupa untuk selalu ngucapin terimakasih dan jangan lupa untuk Follow IG @dappa_o#JadikanJawabanTERBAIK#SemogaMembantu#FollowIG@dappa_o

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dapp0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Jun 21