Apakah pengertian tangga nada mayor​

Berikut ini adalah pertanyaan dari khanzaekarahmania18 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah pengertian tangga nada mayor​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pengertian tangga nada mayor adalah sebuah bentuk dari tangga nada diatomik yang dimana dilakukan penyusunan oleh delapan not.

Ciri yang dimiliki oleh lagu yang menggunakan tangga nada mayor adalah:

Memiliki lagu yang bersifat riang gembira

Memiliki semangat

Akan diawali dan juga akan diakhiri dengan menggunakan nada Do.

Mempunyai pola interval: 1, 1, ½, 1, 1, 1, ½

Pembahasan

Teori musik adalah sebuah bentuk dari cabang ilmu yang dimana akan melakukan berbagai aca mbentuk penjelasan akan berbagia macam unsur musik. Kemudian, cabang ilmu sendiri akan termasuk ke dalam melakukan berbagai macam bentuk pengembangan hingga melakukan penerapan dari berbagai macam bentuk metode untuk melakukan penganalisaan hingga mealkukan penggubahan akan musik, hingga melakukan pembahasan akan keterkaitan dengan notasi musik serta pembawaan akan musik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KILLERZ08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21