Berikut ini adalah pertanyaan dari abisbanget pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Selalu menciptakan lingkungan yang aman serta damai, entah itu dalam lingkungan keluarga, sekolah maupun masyarakat
2. Mentaati peraturan dan tata tertib dalam lingkungan keluarga, sekolah, masyarakat, dan negara
3. Membayar pajak dengan tertib
4. Menegakan kebenaran dan keadilan
5. Ikut serta dalam pembangunan negara
Penjelasan: bela negara merupakan tekad, sikap dan perilaku warga negara
Yang didasari oleh kecintaan kepada NKRI yg berasaskan pancasila dan UUD 1945 untuk menjamin kelangsungan hidup bangsa dan negara.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh keysasp41 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 27 Jun 21