Yang bukan alasan atau latar belakang pembuatan kerajinan berbasis media

Berikut ini adalah pertanyaan dari djubin123 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Yang bukan alasan atau latar belakang pembuatan kerajinan berbasis media camuran adalah .... *Menghindari bentuk yang monoton

Lebih mahal harganya

Meningkatkan estetika pada tampilan produk

Adanya kekurangan bahan baku atau memanfaatkan bahan baku yang tidak banyak jumlahnya


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang bukan alasan atau latar belakang pembuatan kerajinan berbasis media campuran adalah lebih mahal harganya. Kerajinan berbasis media campuran adalah kerajinan yang dibuat dengan perpaduan dua jenis baku. Tujuan penggunaan dua jenis bahan baku adalah agar terlihat lebih menarik, namun tetap mempertahankan fungsi aslinya.

Penjelasan

Kerajinan berbasis media campuran adalah salah satu bentuk pengembangan produk kerajinan. Kerajinan berbasis media campuran dapat dibuat dengan berbagai bahan baku, seperti batuan, kayu, plastik, kayu dan logam. Contoh kerajinan berbasis media campuran diantaranya gantungan kunci, pigura logam dan kalung batu mulia.

Pelajari lebih lanjut materi tentang kerajinan berbasis media campuran pada yomemimo.com/tugas/20312096

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh initrianaomi99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21