Berikut ini adalah pertanyaan dari dewidewa001 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Bola A dan bola B digantung pada suatu kawat lurus seperti pada gambar di samping.Diameter Bola A dan bola B berturut-turut adalah 8 dan 18.jika jarak ujung tali l dan n pada kawat adalah 5 dan panjang tali l adalah10,berapakah panjang minimum tali n agar kedua tali bisa sejajar dan bola tidak saling menekan?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kelas : 8
Mapel : Matematika
Kategori : Bab 5 Teorama Pythagoras
Kata kunci : dua bola, panjang tali, soal olimpiade
Kode : 8.2.5 [Kelas 8 Matematika Bab 5 Teorama Pythagoras]
Penjelasan :
Soal ini terdapat pada buku paket Matematika kelas 8 semester 2 K-2013 edisi revisi 2017 halaman 24.
Untuk gambar soal dan pembahasan gambar kedua bola bisa dilihat pada lampiran.
Pembahasan :
Dari perpanjangan tali n, sehingga terbentuk persegi panjang ADEF dan segitiga ABD
Diketahui :
panjang tali l = 10 cm
AF = DE = ¹/₂ × 8 = 4 cm
BC = ¹/₂ × 18 = 9 cm
AB = AF + BC = 4 + 9 = 13 cm
EF = AD = 5 cm
Ditanya :
panjang minimum tali n agar kedua tali bisa sejajar dan bola tidak saling menekan ?
Jawab :
Kita lihat segitiga siku-siku ADB :
AB² = AD² + BD²
13² = 5² + BD²
169 = 25 + BD²
BD² = 169 - 25
BD² = 144
BD = √144
BD = 12 cm
CD = BD - BC
= 12 - 9
= 3 cm
Panjang tali n = panjang tali l + DE + CD
= 10 cm + 4 cm + 3 cm
= 17 cm
Jadi panjang minimum tali n agar kedua tali bisa sejajar dan bola tidak saling menekan adalah 17 cm
Soal olimpiade yang berkaitan dengan pythagoras bisa disimak :
yomemimo.com/tugas/13814513
Soal lain tentang pythagoras yang ada dibuku paket :
No 1. yomemimo.com/tugas/13289696
No. 3. yomemimo.com/tugas/13823118
No.6. yomemimo.com/tugas/13795354
Semoga bermanfaat
Mapel : Matematika
Kategori : Bab 5 Teorama Pythagoras
Kata kunci : dua bola, panjang tali, soal olimpiade
Kode : 8.2.5 [Kelas 8 Matematika Bab 5 Teorama Pythagoras]
Penjelasan :
Soal ini terdapat pada buku paket Matematika kelas 8 semester 2 K-2013 edisi revisi 2017 halaman 24.
Untuk gambar soal dan pembahasan gambar kedua bola bisa dilihat pada lampiran.
Pembahasan :
Dari perpanjangan tali n, sehingga terbentuk persegi panjang ADEF dan segitiga ABD
Diketahui :
panjang tali l = 10 cm
AF = DE = ¹/₂ × 8 = 4 cm
BC = ¹/₂ × 18 = 9 cm
AB = AF + BC = 4 + 9 = 13 cm
EF = AD = 5 cm
Ditanya :
panjang minimum tali n agar kedua tali bisa sejajar dan bola tidak saling menekan ?
Jawab :
Kita lihat segitiga siku-siku ADB :
AB² = AD² + BD²
13² = 5² + BD²
169 = 25 + BD²
BD² = 169 - 25
BD² = 144
BD = √144
BD = 12 cm
CD = BD - BC
= 12 - 9
= 3 cm
Panjang tali n = panjang tali l + DE + CD
= 10 cm + 4 cm + 3 cm
= 17 cm
Jadi panjang minimum tali n agar kedua tali bisa sejajar dan bola tidak saling menekan adalah 17 cm
Soal olimpiade yang berkaitan dengan pythagoras bisa disimak :
yomemimo.com/tugas/13814513
Soal lain tentang pythagoras yang ada dibuku paket :
No 1. yomemimo.com/tugas/13289696
No. 3. yomemimo.com/tugas/13823118
No.6. yomemimo.com/tugas/13795354
Semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ridafahmi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 Apr 18