Berikut ini adalah pertanyaan dari dleanferdiansyah pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Jika A : B = 2 : 3 dan B : C = 4 : 5, maka A : C =
3. Sebuah Kubus Volume 27.000 Cm³
Berapa :
a. Panjang Rusuk
b. Luas permukaan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1) 24
2) 8 : 15
3) a. 30 = s
b. 5400 cm²
________________
Pendahuluan :
Perbandingan jika di ketahui salah satu dari perbandingan tersebut maka perbandingan yg diketahui sebagai penyebut
Volume kubus = s³
Luas permukaan = 6 x s²
Langkahnya :
1. Cari B dengan menggunakan penyebut yang di ketahui
2. Cari perbandingan dari ketiganya terlebih dahulu .
3. Cari rusuk nya terlebih dahulu
Diketahui :
1. Diketahui A : B = 5 : 6. Jika nilai A = 20, maka nilai B adalah =
2. Jika A : B = 2 : 3 dan B : C = 4 : 5, maka A : C =
3. Sebuah Kubus Volume 27.000 Cm³
Berapa :
a. Panjang Rusuk
b. Luas permukaan
Ditanya :
- 1) nilai B
- 2) maka A : C =
- 3) a. Panjang Rusuk
- b. Luas permukaan
Jawab :
- 1) 24
- 2) 8 : 15
- 3) a. 30 = s
- b. 5400 cm²
Penyelesaian :
1. Diketahui A : B = 5 : 6. Jika nilai A = 20, maka nilai B adalah =
Jawab:
B = 6/5 x 20
= 6 x 4
= 24
_______________
2. Jika A : B = 2 : 3 dan B : C = 4 : 5,
Ditanya : maka A : C ?
Jawab :
A : B = 2 : 3
B : C = 4 : 5
A : B : C =( 2.4) : (4. 3) : (5.3) = 8 : 12 : 15
Jadi A : C
= 8 : 15
________________
3. Sebuah Kubus Volume 27.000 Cm³
Berapa :
a. Panjang Rusuk
V = s³
27.000 = s³
³√27.000 = s
30 = s
b. Luas permukaan
= 6 x s ²
= 6 x 30²
= 6 x 900
= 5400 cm²
__________________
Kesimpulan :
1) 24
2) 8 : 15
3) a. 30 = s
b. 5400 cm²
__________________
Pelajari lebih lanjut :
- Mencari perbandingan jumlah siswa : yomemimo.com/tugas/30207365
- Mencari perbandingan jumlah pegawai : yomemimo.com/tugas/29246128
- Mencari rata rata gabungan : yomemimo.com/tugas/29081518
Detail Jawaban :
Kelas : 7
Mapel: Matematika
Bab : Perbandingan
Kode Kategorisasi: 7.2.9
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DindaAuliaZahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 24 Jul 21