Panjang garis singgung persekutuan dalam dua lingkaran adalah 24 cm

Berikut ini adalah pertanyaan dari annisaanfista pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Panjang garis singgung persekutuan dalam dua lingkaran adalah 24 cm dan jarak kedua pusatnya adalah 26 cm. Jika panjang salah satu jari-jari lingkaran 6 cm. Hitunglah panjang jari-jari yang lain

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelas : VIII
Pelajaran : Matematika
Kategori : Lingkaran - Garis Singgung Persekutuan Dalam (GSPD)
Kata Kunci : lingkaran, GSPD, garis singgung persekutuan dalam

Diketahui
Panjang GSPD = 24 cm
Jarak antar pusat = 26 cm
Panjang jari-jari salah satu lingkaran R = 6 cm

Ditanya
Panjang jari-jari yang lain (r)

Penyelesaian

Perhatikan gambar terlampir.
Garis singgung persekutuan dalam AB digeser menjadi PN.
AB sejajar PN.
Jarak antar pusat adalah MN.

Misalkan,
jarak antar pusat = p, sebagai sisi miring
GSPD = d, dan total jari-jari (R + r), keduanya saling berpenyiku

Secara dalil Phytagoras, p² = d² + (R + r)²

Biasanya sering ditulis, d² = p² - (R + r)²

(R + r)² = p² - d²

(6 + r)² = 26² - 24²

Di sini kita coba mengingat salah satu tripel phytagoras yakni 5-12-13 yang menjadi 10-24-26

(6 + r)² = 10²

6 + r = 10

r = 10 - 6

Diperoleh panjang jari-jari yang lain sebesar r = 4 cm


Kelas : VIIIPelajaran : MatematikaKategori : Lingkaran - Garis Singgung Persekutuan Dalam (GSPD)Kata Kunci : lingkaran, GSPD, garis singgung persekutuan dalamDiketahuiPanjang GSPD = 24 cmJarak antar pusat = 26 cmPanjang jari-jari salah satu lingkaran R = 6 cmDitanyaPanjang jari-jari yang lain (r)PenyelesaianPerhatikan gambar terlampir. Garis singgung persekutuan dalam AB digeser menjadi PN.AB sejajar PN.Jarak antar pusat adalah MN.Misalkan,jarak antar pusat = p, sebagai sisi miringGSPD = d, dan total jari-jari (R + r), keduanya saling berpenyikuSecara dalil Phytagoras, p² = d² + (R + r)²Biasanya sering ditulis, d² = p² - (R + r)²(R + r)² = p² - d²(6 + r)² = 26² - 24²Di sini kita coba mengingat salah satu tripel phytagoras yakni 5-12-13 yang menjadi 10-24-26(6 + r)² = 10²6 + r = 10r = 10 - 6Diperoleh panjang jari-jari yang lain sebesar r = 4 cm

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hakimium dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 May 14