tinggi badan 7 orang siswa sebagai berikut 150 cm

Berikut ini adalah pertanyaan dari lilikwidyawati012 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

tinggi badan 7 orang siswa sebagai berikut 150 cm 145 cm 155cm 143cm 160 cm 144cm 155cm medien dari tata tersebut adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Assalamualaikum

selamat pagi semua, kali ini kita akan belajar tentang MEDIAN, MEAN, MODUS

yuk simak penjelasan ya

=============================>

PEMBAHASAN

Median adalah nilai tengah dari data

Mean adalah hasil dari jumlah data ÷ banyaknya data

Modus adalah nilai yang sering muncul dalam data

Nah itu penjelasan nya teman teman :D

============================>

JAWABAN

Untuk mencari Median:

  • pertama urutkan angka dari yang terkecil sampai terbesar
  • kedua cari nilai tengah nya

MEDIAN

= 143, 144, 145, 150, 155, 155, 160

= 150

Jadi Mediannya 150

============================>

Detail Jawaban

  • kelas: VI
  • mata pelajaran: Matematika
  • bab: 5
  • Kata kunci: Mean, modus, median
  • Kode soal: 2
  • kode kategori: 6.2.5

===========================>

Semangat belajar

Assalamualaikum selamat pagi semua, kali ini kita akan belajar tentang MEDIAN, MEAN, MODUS yuk simak penjelasan ya =============================> PEMBAHASAN Median adalah nilai tengah dari data Mean adalah hasil dari jumlah data ÷ banyaknya dataModus adalah nilai yang sering muncul dalam data Nah itu penjelasan nya teman teman :D ============================>JAWABAN Untuk mencari Median: pertama urutkan angka dari yang terkecil sampai terbesar kedua cari nilai tengah nya MEDIAN= 143, 144, 145, 150, 155, 155, 160 = 150 Jadi Mediannya 150 ============================> Detail Jawaban kelas: VI mata pelajaran: Matematika bab: 5 Kata kunci: Mean, modus, median Kode soal: 2kode kategori: 6.2.5 ===========================> Semangat belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh samuelchris8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21