Berikut ini adalah pertanyaan dari sitirukmana8031 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
#- kosakata yg berkaitan dng rotasi
*Sumbu bumi : poros bumi
*peristiwa siang dan malam : pergantian waktu dlm 1 hari
*gerak semu harian matahari : ferak seolah-olah matahari mengelilingi bumi
-kosakata yg berkaitan dng garis lintang
*Ko-lintang : tambahan dari lintang
*LU : Lintang disebelah utara khatulistiwa
*LS : Lintang disebelah selatan khatulistiwa
-kosakata yg berkaitan dengan garis bujur
*bujur barat :gatis bujur yg berada disebelah barat Greenwich
*bujur timur :garis bujur yg berada disebelah timur Greenwich.
#pembagian waktu indonesia
1.WIB (Waktu Indonesia Barat)
Prov. yg memiliki zona waktu ini adalah DKI Jakarta,Jabar,Jatim,Jateng,Banten,Nangroe Aceh Darussalam,,Sumbar,Sumut,dll.
memiliki perbedaan waktu 1 jam dng waktu diwilayah indonesia tengah.
2.WITA(Waktu Indonesia Tengah)
pulau yg memiliki zona waktu ini adalah Sulawesi,,Bali,Kalimantan bagian utara;timur dan selatan ,NTB dan NTT.
perbedaan waktunya adalh 1 jam dng wilayah indonesia timur.
3.WIT(waktu Indonesia Timur)
pulau yg memiliki zona waktu ini adalah MALUKU,Papuaperbedaan waktu dng wilayah indonesia barat adalah 2 jam dan indonesia tengah 1 jam
#Pengaruh Rotasi Bumi
1.terjadinya siang dan malam
2.adanya perbedaan waktu
3.perbedaan percepatan gravitasi bumi
4.gerakan semu harian matahari
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anisamendrofa45 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 26 Jul 21