Berikut adalah tabel yang berisi tentang panjang sisi sisi pada

Berikut ini adalah pertanyaan dari gajahmada7431 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikut adalah tabel yang berisi tentang panjang sisi sisi pada segitiga siku siku 30°_60°_90° gunakan teyorema phytagoras untuk melengkapi tabel berikut

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Panjang sisi - sisi pada segitiga siku siku 30° - 60° - 90°


Penjelasan dengan langkah-langkah:

Perhatikan gambar terlampir.

Segitiga siku - siku yang memiliki sudut - sudut 30° - 60° - 90° harus mematuhi aturan - aturan perbandingan trigonometri yang berlaku dalam theorema phythagoras.

Dalam gambar, sisi AB berperan sebagai sisi tegak, sisi BC berperan sebagai sisi alas dan sisi AC berperan sebagai sisi miring atau hipotenusa. Untuk menentukan panjang sisi - sisi tersebut dapat menggunakan perbandingan trigonometri sinus 30° dari sudut A atau cosinus 60° dari sudut B.

Misal diketahui AC = 10 cm, dan sin 30° = BC/AC = ½, maka BC/10 = ½

2 BC = 10, sehingga BC = 5 cm.

Setelah mengetahui panjang AC dan BC, kita dapat menentukan panjang AB melalui theorema phythagoras, di mana AB = √(AC² - BC²).

AB = √(10² - 5²)

= √(100 - 25)

= √75

AB = 5√3 cm


Lalu kita buat perbandingannya agar berapapun nilai salah satu sisi yang diketahui, akan lebih mudah menentukan sisi lainnya.


Untuk segitiga siku - siku dengan sudut 30° - 60° dan 90°, perbandingan sisinya adalah

Sisi tegak : Sisi Alas : Sisi Miring

= AB : BC : AC

= 5√3 : 5 : 10

= √3 : 1 : 2


Misal dalam tabel ditentukan

• AC = 6 cm, maka otomatis BC = 3 cm dan AB = 3√3 cm

• BC = 4 cm, maka otomatis AC = 8 cm dan AB = 4√3

• AB = 3 cm, maka otomatis BC = √3 cm dan AC = 2√3 cm

dan seterusnya.



Pelajari lebih lanjut :

yomemimo.com/tugas/10757315 tentang persamaan - persamaan phythagoras

yomemimo.com/tugas/15747081 tentang dalil phythagoras


DETAIL JAWABAN

---------------------------

MAPEL : MATEMATIKA

KELAS : X

MATERI : TRIGONOMETRI

KATA KUNCI : PERBANDINGAN TRIGONOMETRI, SINUS DAN COSINUS, SEGITIGA SIKU - SIKU 30° - 60° - 90°, PERBANDINGAN SISI

KODE SOAL : 2

KODE KATEGORISASI : 10.2.7

Panjang sisi - sisi pada segitiga siku siku 30° - 60° - 90°Penjelasan dengan langkah-langkah:Perhatikan gambar terlampir.Segitiga siku - siku yang memiliki sudut - sudut 30° - 60° - 90° harus mematuhi aturan - aturan perbandingan trigonometri yang berlaku dalam theorema phythagoras.Dalam gambar, sisi AB berperan sebagai sisi tegak, sisi BC berperan sebagai sisi alas dan sisi AC berperan sebagai sisi miring atau hipotenusa. Untuk menentukan panjang sisi - sisi tersebut dapat menggunakan perbandingan trigonometri sinus 30° dari sudut A atau cosinus 60° dari sudut B.Misal diketahui AC = 10 cm, dan sin 30° = BC/AC = ½, maka BC/10 = ½2 BC = 10, sehingga BC = 5 cm.Setelah mengetahui panjang AC dan BC, kita dapat menentukan panjang AB melalui theorema phythagoras, di mana AB = √(AC² - BC²).AB = √(10² - 5²)= √(100 - 25)= √75AB = 5√3 cmLalu kita buat perbandingannya agar berapapun nilai salah satu sisi yang diketahui, akan lebih mudah menentukan sisi lainnya.Untuk segitiga siku - siku dengan sudut 30° - 60° dan 90°, perbandingan sisinya adalahSisi tegak : Sisi Alas : Sisi Miring= AB : BC : AC= 5√3 : 5 : 10= √3 : 1 : 2Misal dalam tabel ditentukan• AC = 6 cm, maka otomatis BC = 3 cm dan AB = 3√3 cm• BC = 4 cm, maka otomatis AC = 8 cm dan AB = 4√3• AB = 3 cm, maka otomatis BC = √3 cm dan AC = 2√3 cmdan seterusnya.Pelajari lebih lanjut :https://brainly.co.id/tugas/10757315 tentang persamaan - persamaan phythagorashttps://brainly.co.id/tugas/15747081 tentang dalil phythagorasDETAIL JAWABAN---------------------------MAPEL : MATEMATIKAKELAS : XMATERI : TRIGONOMETRIKATA KUNCI : PERBANDINGAN TRIGONOMETRI, SINUS DAN COSINUS, SEGITIGA SIKU - SIKU 30° - 60° - 90°, PERBANDINGAN SISIKODE SOAL : 2KODE KATEGORISASI : 10.2.7

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heldheaeverafter dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 17 Apr 19