Mengapa batik kombinasi cap dan tulis banyak disukai oleh kalangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurhidayanti5430 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Mengapa batik kombinasi cap dan tulis banyak disukai oleh kalangan remaja dankalangan masyarakat menengah?Jawab:. ​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

"batik telah melalui perjalanan panjang. Kini batik bukan lagi hanya milik para tetua yang mapan. Batik sudah menjadi bagian dari gaya hidup para kawula muda.

Kaum muda tak segan lagi berbatik. Mereka tak sekadar mengenakan kain tradisional tersebut sebagai pakaian, menjadikannya aksen penampilan. Tak sedikit dari mereka yang belajar mengenal, mempelajari, sampai membuatnya sendiri.

Seperti dijelaskan pakar batik, Tumbu Rahadi Ramelan, batik adalah sebuah proses. Teknik celup rintang dengan malam sebagai perintangnya Batik bukan sekadar motif."

Penjelasan:

maaf kalo salah kak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kurrniawannn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Sep 22